
Bola.net - Martin Zubimendi terpilih sebagai pemain terbaik pada laga Inter Milan vs Real Sociedad, Rabu (13/12/2023) WIB. Dia jadi pemain Sociedad paling menonjol saat menahan imbang Inter.
Pertandingan matchday 6 Grup D Liga Champions 2023/2024 yang berlangsung di Giuseppe Meazza itu memang berakhir tanpa pemenang. Inter seri 0-0 dengan Sociedad.
Zubimendi merupakan segalanya bagi lini tengah Sociedad. Dia yang bertugas mengatur tempo, dia juga lah yang menjaga kesolidan lini tengah tim agar tidak mudah ditembus pemain Inter.
“Zubimendi menolong Real Sociedad untuk mengatur tempo di babak pertama dan memprogresi bola ke depan. Di babak kedua, dia solid saat timnya tidak sedang menguasai bola dan mengatur tempo dari belakang,” ujar tim teknis UEFA.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Statistik Martin Zubimendi
Menit bermain: 90
Sentuhan: 77
Akurasi umpan: 61/69 (88%)
Umpan ke sepertiga akhir: 7
Akurasi umpan panjang: 3/8 (38%)
Tekel sukses: 1/1 (100%)
Menang duel darat: 4/6 (67%)
Klasemen Liga Champions
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Siaran Live Streaming Liga Champions Porto vs Shakhtar di Vidio
Liga Champions 13 Desember 2023, 23:59
-
Link Siaran Live Streaming Liga Champions Antwerp vs Barcelona di Vidio
Liga Champions 13 Desember 2023, 23:58
-
Link Siaran Live Streaming Liga Champions Dortmund vs PSG di Vidio
Liga Champions 13 Desember 2023, 23:57
-
Link Siaran Live Streaming Liga Champions Newcastle vs Milan di Vidio, Tayang di SCTV
Liga Champions 13 Desember 2023, 23:56
-
Link Siaran Live Streaming Liga Champions Celtic vs Feyenoord di Vidio
Liga Champions 13 Desember 2023, 23:55
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
-
Pusing Tujuh Keliling ala Pep Guardiola
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:23
-
Barcelona vs Athletic Club: Rating Pemain Barcelona usai Menang Telak 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 08:09
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 08:08
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:56
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR