Salah satu agenda dalam proyek pembangunan kembali kejayaan United adalah dengan mendatangkan para pemain berkualitas ke Old Trafford. United sudah mulai melakukannya musim panas lalu dengan belanja besar-besaran.
Namun usaha United tidak berhenti di situ. Januari mendatang Setan Merah disebut siap belanja lagi untuk menambah kedalaman serta kekuatan tim, terutama untuk persiapan menghadapi kompetisi Eropa musim depan.
Salah satu pemain yang diincar United kabarnya adalah Xherdan Shaqiri yang tak mendapat tempat di skuat Bayern Munich. Shaqiri memiliki potensi besar tetapi kalah bersaing dengan bintang-bintang Bayern yang lain.
Menurut Blick, United sudah melakukan pendekatan untuk mencoba memboyong Shaqiri. Koran Swiss itu menyatakan bahwa pihak Shaqiri sangat tertarik dengan tawaran United, terutama karena adanya jaminan untuk tampil reguler.
Kubu Bayern sendiri disebut tidak terlalu keberatan Shaqiri pergi, asal dengan harga yang memuaskan. Mantan pemain FC Basel itu disebut boleh pergi dengan harga minimal 20 juta euro. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Koeman Mengaku Tertarik Rekrut Sneijder
Liga Inggris 18 Desember 2014, 23:54
-
Keown Tak Yakin Man United Bisa Juara EPL
Liga Inggris 18 Desember 2014, 23:12
-
Diincar United, Diego Godin Ingin Bertahan di Atletico
Liga Spanyol 18 Desember 2014, 20:47
-
Falcao: Kondisi Saya Hampir 100 Persen
Liga Inggris 18 Desember 2014, 19:51
-
'Manchester United Bisa Kejar Chelsea dan City'
Liga Inggris 18 Desember 2014, 17:36
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR