Tengah pekan depan, Bianconeri akan bertandang ke Santiago Bernabeu untuk melakoni leg kedua semifinal Liga Champions. Juventus sendiri memiliki keunggulan 2-1 sebagai modal menyongsong laga tersebut.
Meskipun memiliki modal kemenangan 2-1 di leg pertama, Marchisio menegaskan bahwa timnya tak akan bermain bertahan seperti saat melawan AS Monaco di perempat final.
"Kami akan bermain melawan tim hebat di stadion yang hebat. Tapi kami harus fokus pada diri sendiri," ujarnya.
"Kami tak harus mengulangi kesalahan yang kami buat di Monte Carlo di mana kami bermain bertahan dan menunggu lawan untuk menyerang. Anda tak bisa melakukan itu melawan Real Madrid. Kami harus memainkan permainan terbuka," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Istirahatkan Tevez Kontra Cagliari Demi Madrid
Liga Italia 8 Mei 2015, 19:03
-
Juventus vs Cagliari, Pogba Comeback
Liga Italia 8 Mei 2015, 18:42
-
Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Cagliari
Liga Italia 8 Mei 2015, 16:30
-
Prediksi Juventus vs Cagliari, Serie A
Liga Italia 8 Mei 2015, 16:29
-
Lamar Pogba, Barca Lagi-lagi Ditolak Juve
Liga Spanyol 8 Mei 2015, 15:32
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR