Nama Hazard tengah mendapatkan sorotan setelah gagal mengeksekusi penalti saat melawan Maribor. Kegagalan tersebut juga membuat Chelsea hanya mampu bermain imbang melawan tim Slovenia itu.
Setelah pelatih Jose Mourinho yang memberikan pembelaan, kiper veteran tersebut juga tak ketinggalan memuji pemain asal Belgia tersebut.
"Seperti yang bos (Mourinho) katakan, Eden Hazard telah bermain luar biasa malam ini, dia mampu melakukan segalanya saat bola di kakinya. Hampir mustahil merebut bola dari kakinya," ujarnya.
"Kemampuan olah bolanya fenomenal. Sangat sedikit pemain yang memiliki kemampuan olah bola seperti yang dia punya," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic: Lawan Liverpool, Chelsea Tak Akan Parkir Bus Lagi!
Liga Inggris 6 November 2014, 21:47
-
Ivanovic: Performa Lawan Maribor Tak Boleh Terulang
Liga Inggris 6 November 2014, 21:00
-
Galliani: Van Ginkel Pemain Hebat
Liga Italia 6 November 2014, 19:33
-
Mark Schwarzer Juga Puji Eden Hazard
Liga Champions 6 November 2014, 19:17
-
Kolo Toure Siap Diturunkan Lawan Chelsea
Liga Inggris 6 November 2014, 18:35
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR