
Meski gol kemenangan baru muncul pada menit ke-87, Laurent Blanc menyampaikan pujian pada timnya. Di mata mantan bek Prancis itu, PSG bermain dengan semangat juang tinggi dan tak menyerah hingga akhir pertandingan.
"Pemain-pemain saya tak menyerah dan terus berjuang sampai akhir. Hasilnya bisa saja berbeda tapi kami cukup beruntung bisa mendapat tiga poin.
"Tim saya tampil positif. Kami melawan tim yang sangat baik, terorganisir dan memiliki pertahanan kuat tapi juga berbahaya dan mampu mencetak gol. Penting bagi kami untuk meraih tiga poin ini." tutur Blanc setelah pertandingan usai pada uefa.com.
Dengan tujuh poin di klasemen sementara, suporter Les Parisiens tentu berharap tim kesayangannya bisa kembali mengalahkan APOEL di Paris pada matchday keempat awal bulan depan. [initial]
Update berita Liga Champions mu di sini
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menang Tipis Atas APOEL , Blanc Puji Semangat Juang PSG
Liga Champions 22 Oktober 2014, 21:54
-
Cavani, Uruguay Terganas di Eropa
Liga Champions 22 Oktober 2014, 07:24
-
Highlights UCL: APOEL Nicosia 0-1 PSG
Open Play 22 Oktober 2014, 04:08
-
Review: Cavani Bawa Pulang Tiga Poin Bagi PSG
Liga Champions 22 Oktober 2014, 03:51
-
Silva: PSG Punya Koleksi Bek Tengah Terbaik di Dunia
Liga Eropa Lain 21 Oktober 2014, 22:29
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR