Neymar mendapatkan gelar Liga Champions pada musim 2014/15. Di final, Barca membekuk Juventus. Pemain asal Brasil ini turut menyumbang satu gol pada laga final ini.
"Saya memenangkan Liga Champions pada tahun pertama berada di Barca. Tapi, saya tak sabar untuk mendapatkan gelar kedua. Ketika Anda sudah mendapatkan satu gelar, tidak bola berpikir tujuan sudah selesai," ungkap Neymar.
Apa yang dipikirkan oleh pemain berusia 24 tahun tak lepas dari sosok-sosok yang berada di sekitarnya. Neymar mengaku terinspirasi oleh beberapa pemain Barcelona yang sudah mendapatkan banyak gelar Liga Champions, seperti Leo Messi dan Andres Iniesta.
"Ada pemain yang sudah berada di Barca selama beberapa tahun dan telah mendapatkan banyak gelar Liga Champions. Itulah yang ingin saya lakukan di sini," tandasnya dalam sebuah wawancara kepada Fox Sports. [initial]
Baca Ini Juga:
- Eks Arsenal: City Tak Tertinggal Jauh Dari Barcelona
- Iniesta: City Bisa Juara Liga Champions Bersama Guardiola
- Zabaleta: City Harus Sempurna Bila Ingin Kalahkan Barca
- Buffon Tuntut Juventus Lebih Baik Lagi
- Buffon Tak Berlebihan Selebrasi Karena Ingin Hemat Energi
- Enrique: Ball Possession Tak Penting Saat Lawan Man City
- Enrique: Manchester City Semakin Baik Berkat Guardiola
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Potret Guardiola dan Enrique: Dari Kawan Jadi Lawan
Liga Champions 19 Oktober 2016, 18:48 -
Barca Punya Peluang Beli Insigne, Tapi Harga Mahal
Liga Italia 19 Oktober 2016, 18:33 -
Neymar Nantikan Gelar Liga Champions Keduanya
Liga Champions 19 Oktober 2016, 17:09 -
Eks Arsenal: City Tak Tertinggal Jauh Dari Barcelona
Liga Champions 19 Oktober 2016, 16:30 -
Iniesta: City Bisa Juara Liga Champions Bersama Guardiola
Liga Champions 19 Oktober 2016, 16:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25 -
Debut Sempurna Senne Lammens: Clean Sheet dan Pujian-Pujian!
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 01:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR