Tetapi bagi penyerang Spanyol, Pedro Rodriguez, APOEL bukanlah lawan yang mudah untuk ditaklukkan. Meski rekor bermain di Camp Nou memang sangat menunjang, hanya sekali kalah dalam 27 pertandingan terakhir.
"Kami akan menghadapi tim yang mengandalkan fisik dan memiliki kecepatan saat mundur bertahan. Saya yakin esok adalah pertandingan yang sulit." kata Pedro pada fcbarcelona.com.
Luis Enrique juga akan memastikan timnya meneruskan performa di lini belakang. Sampai saat ini Barca belum kebobolan sama sekali setelah melewati tiga pertandingan di La Liga.
Duel tersebut akan digelar hari Kamis (18/09) pada pukul 01.45 WIB. [initial]
Update berita Liga Champions di sini
- Galeri: Persiapan Real Madrid Hadapi Basel
- Skuat Lengkap Atletico Tantang Olympiakos
- Preview: Olympiakos vs Atletico, Efek Derby Madrid
- Preview: Liverpool vs Ludogorets, Ingin Comeback Manis
- James Rodriguez Yakin Real Madrid Akan Bangkit
- Preview: Dortmund vs Arsenal, Terjal di Lembah Ruhr
- Preview: Real Madrid vs Basel, Buang Memori Kelam
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pedro Yakin APOEL Tak Mudah Dikalahkan
Liga Champions 15 September 2014, 23:44
-
Sikap Luis Suarez Buat Zubizarreta Puas
Liga Spanyol 15 September 2014, 15:57
-
Baru Tiba, Bravo di Ambang Rekor Barca
Liga Inggris 15 September 2014, 15:51
-
Animasi: Sirkus Juggling Bola Ala Pique di Atas Jembatan Tali
Open Play 15 September 2014, 15:20
-
'Messi Korea' Milik Barcelona Lagi-lagi Cetak Golazo
Open Play 15 September 2014, 11:50
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR