City sebenarnya bermain bagus sepanjang pertandingan, namun mereka kesulitan menyelesaikan peluang yang mereka ciptakan. Sementara itu, Gladbcah sangat efektif dalam menyelesaikan semua peluang yang mereka ciptakan.
City sempat tertinggal namun akhirnya bisa membalik kedudukan pada akhir pertandingan. Pada akhirnya, mereka berhasil menang 4-2 atas tim Jerman itu. Pellegrini puas dengan kinerja City itu.
"Sangat melegakan karena permainan kami pada babak kedua sangat bagus. Kami menghadapi tim yang biasanya selalu menyerang. Kami bisa menguasai ball possession, kami membuat banyak peluang dan menutup ruang gerak mereka. Ini adalah pencapaian bagus bagi tim ini," terang Pellegrini kepada UEFA.com.
Dengan kemenangan itu, City dipastikan lolos ke babak 16 besar sebagai juara grup. Mereka dipastikan tidak akan bertemu Real Madrid, Barcelona atau Bayern Munchen. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikudeta City, Allegri Minta Juventus Berbesar Hati
Liga Champions 9 Desember 2015, 17:00
-
Babak 16 Besar, City Enggan Bertemu Tiga tim ini
Liga Champions 9 Desember 2015, 13:02
-
Pellegrini : Ini Salah Satu Kemenangan Terbaik Saya
Liga Champions 9 Desember 2015, 12:56
-
Pellegrini Senang Dengan Cara Main City
Liga Champions 9 Desember 2015, 10:17
-
Brace Historis Raheem Sterling
Liga Champions 9 Desember 2015, 09:12
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR