Juventus pun finis peringkat dua di bawah City. Pelatih Juventus Massimiliano Allegri meminta pasukannya untuk berbesar hati menerima kenyataan ini. Menurut Allegri, ada satu hal yang tak kalah penting yang sudah dicapai Juventus, yakni kelolosan ke babak 16 besar.
"Sekarang, kami harus menunggu drawing (untuk tahu siapa lawan berikutnya), tapi kami tak boleh kecewa. Ini adalah grup paling sulit di kompetisi musim ini," kata Allegri seperti dikutip Football Italia.
"Akan sangat hebat andai kami bisa menjuarai grup ini, tapi yang paling penting adalah lolos ke babak selanjutnya," tegas Allegri.
Di babak 16 besar, Juventus dan para runner-up lainnya akan diundi untuk saling berhadapan dengan para juara grup, yang tentunya bukan tim sembarangan. Ketentuannya, tim-tim dari grup atau asosiasi (negara) yang sama tidak akan dipertemukan.
Tiga calon lawan terberat Juventus adalah Real Madrid, Bayern Munchen dan juara bertahan Barcelona. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Piero Jagokan Bayern & Barca Tembus Final UCL
Liga Champions 9 Desember 2015, 23:34
-
Del Piero Anggap Pogba Belum Cukup Bagus Pakai Nomor 10
Liga Italia 9 Desember 2015, 23:12
-
Dikudeta City, Allegri Minta Juventus Berbesar Hati
Liga Champions 9 Desember 2015, 17:00
-
Marchisio: Yang Kurang Hanya Gol
Liga Champions 9 Desember 2015, 16:29
-
Calon Lawan Wolfsburg: PSG, Juventus, Benfica
Liga Champions 9 Desember 2015, 14:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR