Bola.net - - Bek Real Madrid Dani Carvajal merasa senang Cristiano Ronaldo bisa mencetak hattrick saat melawan Real Sociedad dan berharap CR7 bisa mengulang aksinya itu saat jumpa .
Madrid tampil solid saat melawan Sociedad di Santiago Bernabeu, Minggu dini hari WIB, khususnya di babak pertama. Ia mencetak tiga gol sekaligus dan membantu El Real menang telak 5-2.
Dua gol pertama ia cetak di babak pertama tepatnya di menit 27 dan 37. Satu gol lagi ia cetak di babak kedua tepatnya di menit 80.
Setelah ini, Madrid akan berhadapan melawan PSG di leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Duel itu akan tersaji di Bernabeu pada tanggal 15 Februari (dini hari WIB).
"Cristiano Ronaldo adalah pemain yang sangat penting bagi kami dan itu bagus karena kepercayaan dirinya telah meningkat dan semoga ia mendapat hattrick lagi pada hari Rabu," ujarnya pada situs resmi Madrid.
Dani Carvajal
Sementara itu di pertandingan tersebut ada pemain Madrid yang tak mendapat pujian. Pemain itu adalah Karim Benzema.
Striker asal Prancis ini gagal mencetak gol di pertandingan tersebut. Usai laga ia pun langsung dicemooh oleh sejumlah fans.
Karim Benzema
Carvajal pun melontarkan pembelaan pada pemain yang sudah membela Madrid sejak tahun 2009 itu. Ia menegaskan Benzema adalah pemain penting bagi Los Blancos dan meminta para Madridista agar bersabar menunggu sang striker untuk menemukan lagi ketajamannya di depan gawang lawan.
"Dicemooh bukanlah hal yang menyenangkan tapi ia pemain yang bisa melupakan segala hal saat ia di lapangan. Ia sangat penting bagi kami, ia nomor 9 kami dan saya yakin ia akan mendapatkan banyak gol," pungkasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Ronaldo Lawan Sociedad Diharap Terulang Lawan PSG
Liga Champions 11 Februari 2018, 16:53
-
Madrid dan PSG Punya Peluang Menang Sama Besarnya
Liga Champions 11 Februari 2018, 15:26
-
Zidane Yakin Ronaldo Yang Sedang On Fire Bakal Bikin PSG Cemas
Liga Spanyol 11 Februari 2018, 14:16
-
Zidane Isyaratkan Sudah Tentukan Starting XI Lawan PSG
Liga Champions 11 Februari 2018, 13:45
-
Madrid Akan Hadapi PSG Dengan Mood Yang Bagus
Liga Champions 11 Februari 2018, 11:49
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR