Bola.net - - Pelatih Real Madrid Zinedine Zidane meyakini akan merasa cemas kala menghadapi Cristiano Ronaldo yang saat ini tengah on fire.
Supertar asal Portugal itu tampil gemilang saat Madrid menjamu Real Sociedad di Santiago Bernabeu, Minggu dini hari WIB. Di laga itu ia mencetak tiga gol sekaligus plus satu assist.
Di menit pertama ia sukses memberikan assist atas terciptanya gol Lucas Vazquez. Setelah itu ia sukses mencetak gol di menit 27, 37 dan satu lagi di babak kedua tepatnya di menit 80.
Hebatnya lagi, hattrick itu bukan hattrick biasa. Ia mencetak tri gol yang sempurna. Gol pertama melalui kaki kanan, gol kedua melalui sundulan kepala dan gol ketiga melalui sontekan kaki kirinya.
3 - Cristiano Ronaldo is the first player to score a perfect hat-trick in La Liga this season (right foot, left foot and head). Machine. pic.twitter.com/OPU0bdQ8OR
— OptaJose (@OptaJose) February 10, 2018
Performa pemain 33 tahun ini pun mendapat acungan jempol dari Zidane. Ia pun yakin performa CR7 yang tengah menanjak ini akan membuat calon lawan mereka di babak 16 besar Liga Champions nanti yakni PSG akan merasa panas dingin menghadapinya dan akan memberikan pengawalan ekstra ketat padanya.
"Kita semua tahu bahwa ia selalu ingin mencetak gol dan menciptakan peluang. Ia hidup dan bernafas dengan gol," ucapnya pada situs resmi Madrid.
"Ia mendapat tiga gol malam ini dan PSG pasti akan terus mengawasinya dengan ketat. Selalu positif bagi tim saat mendapati namanya di papan skor," seru Zidane.
Total di musim ini Ronaldo telah mengoleksi 23 gol dari 28 pertandingan di semua ajang kompetisi. 11 gol di antaranya ia hasilkan di pentas La Liga dari 18 laga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Ronaldo Lawan Sociedad Diharap Terulang Lawan PSG
Liga Champions 11 Februari 2018, 16:53
-
Madrid dan PSG Punya Peluang Menang Sama Besarnya
Liga Champions 11 Februari 2018, 15:26
-
Zidane Yakin Ronaldo Yang Sedang On Fire Bakal Bikin PSG Cemas
Liga Spanyol 11 Februari 2018, 14:16
-
Zidane Isyaratkan Sudah Tentukan Starting XI Lawan PSG
Liga Champions 11 Februari 2018, 13:45
-
Madrid Akan Hadapi PSG Dengan Mood Yang Bagus
Liga Champions 11 Februari 2018, 11:49
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR