Thomas Muller, Joshua Kimmich, Robert Lewandowski dan mencetak masing-masing satu gol ke gawang PSV pada menit 13, 21, 59 dan 84. Robben mengaku sangat puas dengan permainan yang ditunjukkan Bayern saat melawan mantan klubnya tersebut.
"Kami mengawali pertandingan dengan sangat baik. Kami mendominasi lawan, dan hasilnya kami bisa mencetak dua gol (di babak pertama)," kata Robben seperti dilansir situs resmi UEFA.
"Pergerakan-pergerakan tanpa bola kami memang sempat kurang memuaskan, dan dari situ PSV menciptakan beberapa peluang. Di babak kedua, kami bermain lebih baik dan kembali mendominasi pertandingan."
Bayern bermain sangat dominan, tapi mereka sempat pula kehilangan kendali permainan, terutama sebelum dan setelah jeda babak pertama. "Kami tak boleh membiarkan hal seperti itu terulang kembali," tegas Robben.
Robben memperkuat PSV periode 2002-2004. Pemain sayap timnas Belanda itu lalu direkrut Chelsea, kemudian hijrah ke Real Madrid tahun 2007, dan akhirnya mendarat di Munchen pada 2009.
Matchday 3 Grup D
Rostov 0 - Atletico Madrid 1 (Carrasco 62)
Bayern Munchen 4 (Mueller 13, Kimmich 21, Lewandowski 60, Robben 84) - PSV Eindhoven 1 (Narsingh 41).
Matchday 4 (1 November 2016)
Atletico Madrid vs Rostov
PSV Eindhoven vs Bayern Munchen.
Klasemen (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)
Atletico Madrid 3 3 0 0 3 0 9
Bayern Munchen 3 2 0 1 9 2 6
PSV Eindhoven 3 0 1 2 3 7 1
Rostov 3 0 1 2 2 8 1. [initial]
Klik Juga:
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nolito: Bravo Marah karena Kesalahannya
Liga Champions 20 Oktober 2016, 23:04 -
Meski Sukses Lumat PSV, Robben Kritik Permainan Bayern
Liga Champions 20 Oktober 2016, 21:23 -
Muller Nikmati Permainan Bayern Lawan PSV
Liga Champions 20 Oktober 2016, 20:57 -
Mustafi: Mesut Ozil Pemain Fantastis!
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 20:32 -
Caballero Beri Pembelaan untuk Blunder Bravo
Liga Champions 20 Oktober 2016, 20:17
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Daniel Holgado
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:54 -
Manchester United Diminta Mainkan Mbeumo di Depan Demi Kembalikan Performa Bruno
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:42 -
Di-Backing Sir Jim Ratcliffe, Ruben Amorim Belum akan Dipecat MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:39 -
Manchester United Boleh Kok Angkut Adam Wharton, Tapi....
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:22 -
Prediksi Real Madrid vs Villarreal 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 13:14 -
Haram Hukumnya Sunderland Remehkan MU: Mereka Tim yang Berbahaya!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:02 -
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR