UEFA baru saja melakukan pengundian tersebut di Monaco, Kamis (28/08) malam waktu setempat. Liverpool pun diundi masuk dalam grup B bersama Madrid, FC Basel dan Ludogorets Razgrad.
Khusus untuk Madrid, Rodgers pun tampak sangat tertantang untuk bisa meladeni jawara 10 kali Liga Champions tersebut. Ia pun menyebut pertemuan timnya dengan Los Blancos tersebut pertemuan yang spesial.
"Bisa kembali lagi (ke Liga Champions), tak peduli siapapun lawannya, grup tersebut akan selalu menjadi grup yang menarik. Namun, ketika Real Madrid ada di grup yang sama dengan klub Anda, sang jawara musim lalu, grup ini akan menjadi grup yang spesial," seru Manajer asal Irlandia Utara tersebut.
"Saya bahkan sudah membayangkan situasi di Anfield di malam (pertemuan dengan Madrid) tersebut. Namun masih ada dua tim bagus lainnya bersama kami. Ini adalah grup yang sulit, namun kami sudah tak sabar untuk menghadapi tantangan untuk bisa lolos dari fase grup itu," ucap Rodgers pada situs resmi klub. [initial]
Baca Juga:
- Hasil Drawing Liga Champions 2014-15
- Ronaldo Lengkapi La Decima Sebagai Pemain Terbaik UEFA
- Ronaldo Bakal Pasang Piala Barunya di Museum
- Liverpool Senang Diundi Satu Grup Dengan Madrid
- Allegri: Ini Grup Yang Seimbang
- Marotta Waspadai Ancaman Malmo
- Marotta Minta Juve Belajar Dari Pengalaman
- Ronaldo Kini Incar Undecima Bersama Madrid
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alonso Pakai Nomor 3 di Bayern
Liga Eropa Lain 29 Agustus 2014, 23:38
-
Alonso Siap Belajar Dari Guardiola
Liga Spanyol 29 Agustus 2014, 21:44
-
Alonso: Ini Saat Yang Tepat Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 29 Agustus 2014, 20:40
-
Alonso Tolak Klub Inggris Demi Liverpool
Liga Champions 29 Agustus 2014, 19:44
-
'Real Madrid Ujian Bagus Untuk Liverpool'
Liga Inggris 29 Agustus 2014, 18:06
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR