Tambahan dua gol itu membuat Ronaldo kini menjadi pemain dengan jumlah gol paling banyak di kompetisi klub Eropa. Ronaldo melewati rekor Raul Gonzalez. Berikut daftarnya:
78 gol: Cristiano Ronaldo (Sporting Lisbon, Manchester United, Real Madrid)
77 gol: Raúl González (Real Madrid, Schalke 04)
76 gol: Lionel Messi (Barcelona)
70 gol: Filippo Inzaghi (Parma, Juventus, AC Milan)
67 gol: Andriy Shevchenko (Dynamo Kyiv, AC Milan, Chelsea)
62 gol: Gerd Müller (Bayern Munich)
62 gol: Ruud van Nistelrooy (Heerenveen, PSV Eindhoven, Manchester United, Real Madrid, Hamburger SV)
59 gol: Thierry Henry (AS Monaco, Arsenal, Barcelona)
59 gol: Henrik Larsson (Feyenoord, Celtic, Barcelona, Helsingborgs IF)
56 gol: Eusébio (Benfica)
Sementara itu, khusus untuk ajang Liga Champions, Ronaldo masih sejajar dengan Lionel Messi di angka 75 gol. Penghitungan gol hanya dilakukan sejak fase grup hingga final (tanpa menghitung gol di fase kualifikasi). [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Sebut Laga Clasico Tak Tentukan Juara Musim Ini
Liga Spanyol 11 Maret 2015, 23:23 -
Neymar: Trio MSN Lebih Baik Dari BBC
Liga Spanyol 11 Maret 2015, 22:54 -
Madrid Melempem, Calderon Minta Ancelotti Tetap Dipertahankan
Liga Spanyol 11 Maret 2015, 19:55 -
Kreator 42 Gol Tercepat di Liga Champions
Editorial 11 Maret 2015, 16:42 -
Tinggalkan Bernabeu, Pemain Madrid Panen Cemooh
Open Play 11 Maret 2015, 15:45
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR