Madrid kalah 2-3 di markas Galatasaray pada perempat final leg kedua, Rabu (10/4), tapi tetap melangkah ke babak empat besar berkat kemenangan 3-0 di Santiago Bernabeu seminggu lalu. Ronaldo, yang mencetak dua gol di Turk Telekom Arena, langsung fokus pada putaran berikutnya.
"Mari kita tunggu saja siapa lawan yang akan kami dapatkan," ujar bintang Portugal itu di situs resmi UEFA pascalaga.
Pada saat yang bersamaan, Borussia Dortmund juga memastikan diri lolos ke semifinal dengan agregat 3-2 atas Malaga.
Dua tempat tersisa masih akan diperebutkan oleh Barcelona dan PSG serta Juventus dan Bayern Munich pada Kamis (11/4) dini hari nanti.
Sehari berselang (12/4), setelah empat slot terisi, UEFA akan menggelar drawing di Nyon, Swiss, markas besar mereka. [initial]
Highlights UCL: Borussia Dortmund 3-2 Malaga
Highlights UCL: Galatasaray 3-2 Real Madrid
Review: Madrid Lolos Dari 'Neraka'
Review: Dortmund Buyarkan Mimpi Semifinal Malaga (uefa/gia)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Bosque Akui Ada Tensi Clasico di Timnas Spanyol
Piala Dunia 10 April 2013, 23:00
-
Ronaldo: Madrid Tak Boleh Seperti Ini Lagi
Liga Champions 10 April 2013, 21:40
-
United Selangkah Lagi Dapatkan Falcao
Liga Champions 10 April 2013, 20:28
-
Masa Depan Mourinho Ditentukan Pada Akhir Musim
Liga Spanyol 10 April 2013, 19:56
-
Mourinho: Juventus Harus Percaya
Liga Champions 10 April 2013, 19:20
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR