Pemain yang kini berusia 30 tahun itu meninggalkan Atletico di tahun 2007 untuk bergabung dengan Liverpool, sebelum akhirnya hijrah ke Chelsea. Ia akan kembali menghadapi eks timnya untuk kali pertama di Calderon ketika The Blues melakoni leg pertama semifinal Liga Champions, Rabu dini hari nanti.
"Bagi para penggemar Atletico, akan amat spesial untuk melihat Torres bermain di sini. Ia sudah menjadi idola bagi banyak dari kami dan ia akan kembali ke Calderon untuk kali pertama," tutur Suarez pada Marca.
"Jika ia bermain, saya harap ia menjalani pertandingan yang buruk dan hanya merasa senang usai pertandingan berakhir," pungkasnya.
Chelsea sendiri bakal menghadapi Atletico dengan modal kekalahan 1-2 atas Sunderland di Premier League. [initial]
Baca Juga
- Gabi: Atletico Selalu Berterima Kasih Kepada Torres
- Pose Seksi Spesial Irina Shayk Semarakkan Paskah
- Gabi: Hasrat Juara Atletico Lebih Besar Ketimbang Semifinalis Lain
- Ancelotti vs Guardiola, Duel Pelatih 'Monster'
- Hadapi Bayern, Alonso & Ramos di Ambang Hukuman
- Gabi Anggap Atletico 'Saudara Kembar' Chelsea
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Besiktas Siap Selamatkan Karir Eto'o
Liga Eropa Lain 21 April 2014, 23:59
-
Borini Persembahkan Kemenangan Buat Sunderland, Bukan Liverpool
Liga Inggris 21 April 2014, 23:29
-
Oscar Ternyata Sudah Bicarakan PSG
Liga Champions 21 April 2014, 21:58
-
Preview: Atletico Madrid vs Chelsea, Duel Jawara Europa
Liga Champions 21 April 2014, 21:44
-
Mario Suarez Kembali Harapkan Dukungan Fans di Semifinal
Liga Champions 21 April 2014, 20:56
LATEST UPDATE
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR