Bek asal Yunani itu tak asal memuji. Sebab, ia cukup mengenal sosok playmaker 34 tahun tersebut. Keduanya pernah sama-sama membela panji AC Milan. Sokratis pernah membela Rossoneri selama dua tahun, yakni dari tahun 2010 hingga 2012.
Kini, keduanya akan segera bereuni kembali saat Dortmund bentrok dengan Juventus di leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Jelang laga tersebut, Sokratis pun kembali mengenang momen-momen bersama Pirlo di San Siro.
"Saya ingat Pirlo. Saya mengenalnya di tahun terakhirnya di Milan. Ia salah satu yang terbaik dalam dekade ini di posisinya," puji defender 26 tahun tersebut pada La Gazzetta dello Sport.
"Ia juga merupakan sosok pria yang hebat. Saya ingat di Milanello, ia selalu senang untuk membantu siapa saja," kenang Sokratis. [initial]
Baca Juga:
- Chiellini: Juventus Kini Lebih Kuat
- Chiellini Yakin Juventus Bisa Atasi Dortmund
- Sokratis Pede Dortmund Bisa Imbangi Juve
- Soktratis: Juve Tim Terkuat di Italia
- Preview: Juventus vs Dortmund, Penantian 18 Tahun
- Allegri: Saya Mewarisi Skuat Hebat Juventus
- Pantang Remehkan Dortmund, Pirlo Ingin Bawa Juventus Juara Liga Champions
- Klopp: Dortmund Underdog di Markas Juventus
- Dortmund Percaya Diri Hadapi Juventus
- 3 Kemenangan, 10 Gol, Dortmund Siap Hadapi Juventus
- Pirlo Tak Cuma Ahli Bola-bola Mati
- Allegri: Pirlo Punya Sepasang kaki Ajaib
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kembali Berlatih, Juventus Siapkan Vidal Untuk Hadapi Dortmund
Liga Champions 23 Februari 2015, 23:45
-
Sokratis: Pirlo Salah Satu Yang Terbaik Dalam Satu Dekade Terakhir
Liga Champions 23 Februari 2015, 21:17
-
Chiellini: Juventus Kini Lebih Kuat
Liga Champions 23 Februari 2015, 21:06
-
Chiellini Yakin Juventus Bisa Atasi Dortmund
Liga Champions 23 Februari 2015, 20:58
-
Sokratis Pede Dortmund Bisa Imbangi Juve
Liga Champions 23 Februari 2015, 20:48
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR