
Setelah absen di pertandingan kontra Atalanta karena cedera pangkal paha, Arturo Vidal sudah kembali berlatih sejak kemarin hari. Ada kemungkinan ia juga akan kembali pada starting eleven.
Tak ada masalah di lini tengah karena Andrea Pirlo, Paul Pogba dan Claudiio Marchisio siap diturunkan. Namun, Allegri dipercaya menghadapi dilema di lini depan.
Sang allenatore harus memilih antara Fernando Llorente atau Alvaro Morata sebagai pendamping Carlos Tevez. Menururt Illussidiario.net Morata memiliki peluang lebih baik karena unggul dalam kecepatan yang diharapkan bisa menyulitkan BVB.
Dari kubu tim tamu, Jurgen Klopp sepertinya tak akan mengubah pola 4-2-3-1 dengan Ilkay Gundogan dan Nuri Sahin sebagai jangkar di tengah. Aubameyang yang tengah menunjukkan ketajamannya di liga sudah hampir pasti diturunkan sebagai starter. [initial]
Menuju final Liga Champions 2015
- Aguero Yakin City Mampu Permalukan Barcelona
- Preview: Juventus vs Dortmund, Penantian 18 Tahun
- Preview: City vs Barca, Tumbukan Dua Raksasa Eropa
- Data dan Fakta Liga Champions: City vs Barcelona
- Wenger Tak Mau Sesumbar Menang Lawan AS Monaco
- Sokratis Pede Dortmund Bisa Imbangi Juve
- Chiellini Yakin Juventus Bisa Atasi Dortmund
- Tanpa Toure, Pellegrini Optimis Atasi Barcelona
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kembali Berlatih, Juventus Siapkan Vidal Untuk Hadapi Dortmund
Liga Champions 23 Februari 2015, 23:45
-
Sokratis: Pirlo Salah Satu Yang Terbaik Dalam Satu Dekade Terakhir
Liga Champions 23 Februari 2015, 21:17
-
Chiellini: Juventus Kini Lebih Kuat
Liga Champions 23 Februari 2015, 21:06
-
Chiellini Yakin Juventus Bisa Atasi Dortmund
Liga Champions 23 Februari 2015, 20:58
-
Sokratis Pede Dortmund Bisa Imbangi Juve
Liga Champions 23 Februari 2015, 20:48
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR