Bola.net - - Sebuah teladan kembali ditunjukan oleh Mohamed Salah. Winger Liverpool itu tetap menjalankan ibadah puasa kendati harus menghadapi final Liga Champions musim ini.
Salah sendiri memang dikenal sebagai salah satu pesepakbola Muslim yang taat. Ia tidak segan untuk menunjukan identitasnya sebagai seorang Muslimin baik di dalam maupun di luar lapangan.
Pada akhir pekan ini, Salah menghadapi pertandingan terbesar dalam karirnya. Ia akan memimpin rekan-rekannya di Final Liga Champions musim ini.
Namun Salah sendiri akan menghadapi tantangan yang cukup berat. Ia harus menjalankan ibadah Puasa di tengah-tengah persiapan pertandingan tersebut.
Beberapa pihak kabarnya menyarankan Salah untuk tidak berpuasa khusus partai final Liga Champions musim ini. Namun dilansir dari koran Mesir Al Masry Al Youm, sang pemain menolak ide tersebut dan akan tetap berpuasa di final nanti.
Kondisi ini membuat Salah kurang ideal untuk bermain di final. Sebagai gambaran, Imsak di Kiev dimulai pada Pkl 04.57 waktu setempat, sementara buka puasa di Kiev terjadi pada pkl 20.52 waktu setempat. Itu berarti Salah akan berpuasa selama hampir 16 jam sebelum kick off final Liga Champions dimulai.
Dengan kondisi tersebut, Salah cuma punya waktu 53 menit bagi dirinya untuk berbuka puasa dan mempersiapkan diri untuk final nanti. Pasalnya final Liga Champions di Kiev dijadwalkan pada pkl 21.45 waktu setempat, sehingga ia tidak punya banyak waktu untuk mempersiapkan dirinya.
Baca Juga:
- Fakta-fakta Menarik Jelang Final Liga Champions: Real Madrid vs Liverpool
- Liverpool Diuntungkan Wasit Final Liga Champions, Madrid Apes
- Bandara Kiev Penuh, Ribuan Fans Liverpool Gagal Nonton Final Liga Champions
- Prediksi Real Madrid vs Liverpool 27 Mei 2018
- Skuat Liverpool Untuk Hadapi Real Madrid di Final Liga Champions 2018
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Akui Madrid Menang Pengalaman
Liga Champions 25 Mei 2018, 23:51
-
Duel Liverpool vs Real Madrid Akan Jadi Laga Luar Biasa Menurut Luiz
Liga Inggris 25 Mei 2018, 22:30
-
Dua Klub Yang Tawar Asensio Berasal dari Inggris
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 20:25
-
Lagi, Marcelo Provokasi Neymar Agar Hijrah ke Madrid
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 18:45
-
Ronaldo Coba Redakan Gosip Transfer Neymar
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 18:14
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR