Suka Duka 3 Poin Perdana AC Milan: Kans Lolos Grup Neraka Terjaga, tapi Stefano Pioli Jadi Semakin Lama Melatih

Bola.net - AC Milan akhirnya meraih 3 poin pertama mereka di Grup F Liga Champions 2023/2024, tepatnya pada pekan ke-4. Di balik kesuksesan ini, ada suka duka yang mengiringinya.
Kemenangan yang diraih Milan terjadi saat melumat Paris Saint-Germain dengan skor tipis, 2-1 di San Siro, Rabu (8/11/2023) WIB. Hasil ini menjaga kans Milan lolos dari grup neraka terjaga.
Netizen memuji permainan Milan yang lumayan enak ditonton. Namun, Stefano Pioli tetap dikritik. Kali ini karena pergantian pemain yang lama.
Alhasil, Rafael Leao dan Christian Pulisic sampai harus cedera dulu sebelum ditarik keluar. Tidak sedikit yang khawatir kemenangan ini akan melanggengkan Pioli di kursi kepelatihan Milan, meski banyak yang berharap Pioli segera diganti.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Good Game, tetapi Pioli...
good game dan Pioli seperti biasa busuk perihal subtitute pemain. Yekali ganti pemain nunggu pemain cedera dulu. Dan lagi lagi keknya beliau bakal stress kalo ga mainin Krunic satu game aja😂
— Kuli Corporate (@txtsienone) November 7, 2023
Pioli Flop
Main bagus semua, yang flop cuma si botak doang
— ʏᴏᴜʀ ɢᴀʟᴀxʏ (@Rakautiss) November 7, 2023
Makin Lama Dilati Pioli
Ini kenapa malah jadi unggul gini Milan, makin lama deh dilatih sama pep pioli wkwkwk
— Pajra Surya (@pajra11) November 7, 2023
Nasib Pioli Aman
Ajglahh hoki bener ini Pioli.
— by.U (bukan provider) (@bayusetiawwan) November 7, 2023
Makin panjang aja nasib dia di Milan
Balik ke Setelan Pabrik
Milan balik ke setelan pabrik🥵
— Adit.Patidolk (@aditsetwn) November 7, 2023
Semua Berpeluang Lolos
Gokil grup F semua tim masih punya peluang lolos semua, selain point, GD nya jg tipis bgt.
— Bambang Satrio (@bmbngstr) November 7, 2023
The Real Grup Neraka
Poinnya 4,5,6,&7 emang grup neraka anjir
— AP (@yoga_542) November 7, 2023
Sumber: X
Klasemen UCL
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PR Besar Untuk Rafael Leao Setelah AC Milan Sukses Comeback Lawan PSG
Liga Champions 8 November 2023, 23:57
-
Mbappe Beber Alasan PSG Keok dari AC Milan di San Siro
Liga Champions 8 November 2023, 23:01
-
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV Pekan Ini, 8-9 November 2023
Liga Champions 8 November 2023, 09:03
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR