
Manajer Italia itu sukses mencatat sejarah untuk The Blues dengan trofi supremasi Eropa perdana, mengalahkan Bayern Munich di partai final dua musim lalu. Namun ia masih kesal dengan cara banyak orang memandang timnya bermain negatif dan cuma beruntung berjaya di Allianz Arena.
"Saya ingat di final Bayern bermain lawan Manchester United, di mana Bayern mendominasi dan United menang 2-1. Saat Bayern menghadapi Inter Milan kondisinya pun sama, ada satu tim saja yang bermain dan tim lain menerapkan serangan balik - dan menang," tegasnya.
Ia menambahkan, "Saya tahu banyak orang merasa kami mujur, tapi saya tak merasa begitu. Kami pantas mendapatkan semuanya karena kami melakukan semua yang kami mampu untuk menang. Orang mungkin tak suka Chelsea juara, tapi saya tak melihat tim lain melawat ke Camp Nou dan bermain terbuka."
Di Matteo mengakhiri kekecewaannya dengan menuding media mengecilkan prestasi timnya dengan label tim negatif. "Semua ini adalah mitos yang diciptakan media. Jika Anda melihat angka statistik, tim saya selalu menjadi tim yang mencetak banyak gol." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rosicky: Chelsea Seakan Tampar Wajah Kami
Liga Inggris 25 Maret 2014, 22:20
-
Kiper PSG, Sirigu Memuji Kesuksesan Chelsea
Liga Champions 25 Maret 2014, 21:46
-
Mata: United Bisa Lolos Liga Champions Bila Tiru Cara Chelsea
Liga Champions 25 Maret 2014, 19:38
-
Podolski: Kekalahan Dari Chelsea Adalah Bencana
Liga Inggris 25 Maret 2014, 18:30
-
Eks Pemain Arsenal Ini Ingin Wenger Diganti
Liga Inggris 25 Maret 2014, 18:20
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR