Betapa tidak, saat namanya dipanggil untuk maju ke atas panggung sebagai pemenang, Ronaldo tak kuasa menitikkan air mata. Ia mengaku amat tersentuh dengan kehadiran ibunya dan juga fakta bahwa kerja kerasnya selama ini akhirnya membuahkan hasil.
Namun jika Bolanetters ingat, ini bukan kali pertama Ronaldo menangis di depan publik. Ia pernah melakukannya saat Portugal kalah di final Euro 2004 melawan Yunani. Kala itu Selecao amat diharapkan menjadi juara karena mereka bermain di kandang sendiri.

Dua tahun kemudian, Ronaldo kembali tak kuasa menahan tangis saat Portugal tersingkir di semifinal melawan Prancis di Piala Dunia 2006. Usai gala Ballon d'Or, terungkap bahwa Ronaldo mengakui ia adalah seseorang yang cukup emosional.

Setelah dua air mata duka, akhirnya Ronaldo bisa mengalami tangis bahagia di Zurich. Ia meraih Ballon d'Or 2013 dengan mengalahkan pesaing terberatnya, Lionel Messi, yang telah mendominasi ajang yang sama selama empat tahun belakangan.
Sekali lagi, felicitaciones Ronaldo! [initial]
(bola/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar: Saya Ingin Segera Berkolaborasi Dengan Messi
Liga Spanyol 15 Januari 2014, 22:52
-
United dan Madrid Sudah Tawar Gundogan
Liga Champions 15 Januari 2014, 22:35
-
Ancelotti Isyaratkan Fabio Coentrao Tampil Lawan Osasuna
Liga Spanyol 15 Januari 2014, 21:44
-
Chiellini Ingin Pensiun di Juventus
Liga Italia 15 Januari 2014, 21:11
-
Mendes: Ronaldo di Madrid Hingga Usia 40 Tahun
Liga Spanyol 15 Januari 2014, 20:34
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR