Bola.net - - Gelandang Manchester City, Yaya Toure mengklaim bahwa timnya saat ini memainkan sepakbola yang terbaik di Eropa. Tapi, Toure ingin Man City tampil melawan tim kuat di Eropa lainnya untuk mengukur kekuatan.
Man City memang tampil luar biasa pada musim 2017/18. The Citizen masih belum terkalahkan di pentas Premier League. Sergio Aguero dan kolega juga perkasa di Eropa dengan meraih lima kemenangan beruntun di ajang Liga Champions.
"Tim kami memainkan sepakbola terbaik di Eropa tapi kami juga ini bermain melawan tim terbaik untuk memetakan di mana kami berada," buka Toure dikutip dari Soccerway.
"Saya merasa bahwa tim- tim lainnya kini menghormati kami. Kami sedang berada dalam momen yang baik. Kami sangat percaya diri, cara kami menguasai permainan sangatlah fantastis," sambung pemain asal Pantai Gading.

Kamis (7/12) dini hari, Man City akan berjumpa klub kuat asal Ukraina, Shakhtar Donetsk pada matchday pamungkas Grup F Liga Champions di SportKomplex Metalist. Laga ini sudah tidak lagi menentukan bagi Man City lantaran mereka sudah dipastikan lolos ke babak 16 besar.
Tapi, bagi Shakhtar, laga ini sangat menentukan langkah mereka untuk bisa mendampingi Man City sebagai runner up Grup FC.
"Shakhtar memiliki sebuah tim yang cantik, skuat yang hebat, pelatih yang juga hebat. Bagi kami ini adalah sebuah tantangan yang berat untuk melawan mereka," tutup Toure.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City Akan Lepas Tawaran Besar Untuk Sanchez di Bulan Januari
Liga Inggris 6 Desember 2017, 18:40
-
Gagal Main di Derby Manchester, Pogba Kecewa Berat
Liga Inggris 6 Desember 2017, 18:14
-
MU Diklaim Akan Rindukan Pogba di Derby Manchester
Liga Inggris 6 Desember 2017, 12:25
-
Wah, City Bisa Tanpa Aguero di Derby Lawan United
Liga Inggris 6 Desember 2017, 12:10
-
Herrera Diunggulkan Jadi Pengganti Pogba di Derby Manchester
Liga Inggris 6 Desember 2017, 12:05
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR