Bola.net - - Manchester City dikabarkan bakal melepas penawaran besar kepada agar melepas Alexis Sanchez musim dingin nanti.
Sanchez sudah nyaris pindah ke City pada musim panas kemarin. The Gunners dan The Citizen disebut sudah menemui kata sepakat terkait harga transfernya.
Akan tetapi, di detik-detik akhir, transfer tersebut batal. Pasalnya Arsenal berubah pikiran dan tak jadi melepas pemain asal Chile tersebut. Kabarnya mereka membatalkan kesepakatan itu karena gagal mendatangkan Thomas Lemar.
Meski gagal, City disebut tidak akan menyerah mengejar Sanchez. Mereka diklaim akan segera mendatangkan pemain 28 tahun tersebut pada bursa transfer musim dingin ini.
Kabarnya, City tak akan melepas penawaran besar pada Januari nanti. Akan tetapi menurut kabar yang dilansir oleh The Telegraph, The Citizen justru akan bersedia memberikan tawaran besar pada The Gunners.
City bersedia memberikan penawaran besar karena tak ingin kalah dari PSG maupun Real Madrid yang juga disebut mengejarnya. Selain itu, juga karena Arsenal masih belum benar-benar yakin untuk melepas Sanchez.
The Gunners tak bersedia melepasnya karena belum mendapatkan pengganti yang setara. Mereka kabarnya butuh dana sekitar 50 juta Pounds untuk bisa mencari pemain pengganti tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 6 Desember 2017, 19:10

-
City Akan Lepas Tawaran Besar Untuk Sanchez di Bulan Januari
Liga Inggris 6 Desember 2017, 18:40
-
Liga Champions 6 Desember 2017, 15:26

-
Kalahkan PSG, Heynckes Puji Coman dan Tolisso
Liga Champions 6 Desember 2017, 15:06
-
Al-Khelaifi: Pemain PSG Hebat-hebat, Tak Seharusnya Kalah
Liga Champions 6 Desember 2017, 14:45
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR