Bola.net - - Pemain bertahan Real Madrid, Raphael Varane mengatakan bahwa timnya sukses karena kerja keras yang telah mereka lakukan untuk meraihnya.
Real Madrid menegaskan status mereka sebagai penguasa Eropa setelah mengalahkan juara Liga Europa, Manchester United di Piala Super Eropa, Rabu (9/8) dini hari tadi.
Pada pertandingan itu, Real Madrid mampu unggul lebih dahulu lewat gol dari Casemiro dan Isco. Sementara Manchester United hanya mampu memperkecil kedudukan lewat aksi Romelu Lukaku.
"Kami bekerja begitu keras dalam beberapa pekan terakhir untuk sampai di poin ini dan berjuang untuk trofi ini," ujarnya.
"Kami sangat bahagia karena ketika ini datang tentang persaingan, tim selalu meresponnya dengan sangat baik. Kami sangat baik dalam mempersiapkan diri secara fisik, kami memiliki sebuah permainan yang hebat," sambungnya.
"Saya tak tahu di mana batasnya, kami bekerja sangat keras dan kami perhatian betapa sulitnya memenangkan gelar dan pengorbanan apa yang dibutuhkan," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luka Modric Absen Lawan Barca, Mengapa?
Liga Spanyol 9 Agustus 2017, 20:31
-
Upaya Enzo Zidane Lepas Dari Nama Besar Ayahnya
Liga Spanyol 9 Agustus 2017, 19:46
-
Isco Dedikasikan Gol untuk Anaknya
Liga Spanyol 9 Agustus 2017, 18:07
-
Varane: Madrid Bahagia dengan Kehadiran Ronaldo
Liga Spanyol 9 Agustus 2017, 16:10
-
Bale: Rumor Tak Buat Saya Frustrasi
Liga Spanyol 9 Agustus 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR