Andaikata jadi digelar, bisa jadi Liga Champions akan musnah. Liga pengganti, European Super League, akan memperkenalkan format kompetisi tertutup, di mana tidak akan dikenal peserta baru karena anggota ditentukan berdasarkan pada nama besar dan status finansial. Konsep seperti ini mengikuti format NBA di Amerika Serikat.
Namun seperti disebutkan di atas, Wenger secara terang-terangan menolak usulan tersebut.
"Kecuali UEFA kehilangan kekuasaannya atau ada beberapa pemilik modal menyatukan kekuatan dan membentuk kompetisi mereka sendiri, saya rasa Liga Champions akan berada di ambang kepunahan," jelasnya pada situs resmi Arsenal.
"Saya harap itu tidak akan pernah terjadi karena amat penting untuk bisa memasuki sebuah kompetisi berdasarkan pada kualitas tim, bukan merk dagang. Untuk itu saya berharap mereka tidak akan merubahnya," pungkas sang pelatih. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
9 Kesalahan Terbesar Sir Alex Ferguson
Editorial 19 November 2013, 14:42
-
Wenger Tolak Pelaksanaan Liga Super
Liga Champions 19 November 2013, 13:03
-
Wenger: Liga Champions Pertegas Kasta Finansial Antar Klub
Liga Champions 19 November 2013, 12:52
-
Ejek Aksi Teatrikal Neymar, Mourinho Diserang Scolari
Liga Champions 19 November 2013, 12:43
-
Wenger Ragu Ada Klub Lain Samai Gelar Madrid di Champions
Liga Champions 19 November 2013, 12:11
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR