Kamis (04/4) adalah hari yang ditunggu-tunggu oleh Yilmaz, hari di mana Galatasaray akan menantang El Real di Santiago Bernabeu dalam partai perempat final Liga Champions leg pertama. Laga ini juga merupakan ajang adu tajam dua top scorer sementara turnamen musim ini, Yilmaz dan Ronaldo.
"Saya sangat mengaguminya dan bangga bisa bersaing dengannya," kata Yilmaz kepada AS.
"Bermain melawan dia adalah sebuah sensasi yang tiada bandingannya," imbuh striker 27 tahun timnas Turki itu.
Meski sama-sama memimpin daftar top scorer dengan torehan delapan gol, Yilmaz merasa dia belum selevel Ronaldo. Banyak yang membandingkan dia dengan Ronaldo, tapi Yilmaz tak mau besar kepala.
"Saya tidak merasa demikian. Dia adalah bintang besar dunia. Saya hanya sangat senang bisa menghadapinya," pungkas Yilmaz. (as/gia)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terim: Anak Kecil Saja Paham Permainan Madrid
Liga Champions 2 April 2013, 21:57
-
Galatasaray Siapkan Bonus Besar Demi Singkirkan Madrid
Liga Champions 2 April 2013, 19:55
-
Reus: Dortmund Bisa Menangi Liga Champions
Liga Champions 2 April 2013, 18:05
-
Puji Bale, Sinyal Rekomendasi Zidane Untuk Madrid
Liga Inggris 2 April 2013, 16:20
-
Drogba: Fatih Terim Mirip Seperti Mourinho
Liga Champions 2 April 2013, 15:56
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR