Pada laga tersebut, Ronaldo sempat ditakutkan akan absen karena mengalami cedera dalam persiapan Los Blancos. Namun pemain Portugal tersebut mampu pulih tepat waktu untuk laga di San Siro tersebut.
Meskipun banyak yang menilai Ronaldo masih belum mampu bermain di level terbaiknya pada laga tersebut, Zidane tetap memuji bagaimana peran sang megabintang pada laga tersebut. Terutama lewat gol kemenangan yang ia cetak di babak adu penalti.
"Dia telah memberikan kami kemenangan. Dia di sana sebagai pemain terakhir dan dia tak mengalami cedera. Dia berjuang dan banyak berlari sepanjang pertandingan," ujarnya.
"Dia selalu berpikir secara positif bagi tim dan membantu rekan-rekannya. Kami semua telah melakukan tugas yang sangat baik," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bantah Rumor Real Madrid, Dimitri Payet Setia di West Ham
Liga Inggris 30 Mei 2016, 23:00
-
Undecima Tuntas, Madrid Kini Mau Duodecima
Liga Champions 30 Mei 2016, 21:47
-
Perez: Undecima Hasil Filosofi Pantang Menyerah Madrid
Liga Champions 30 Mei 2016, 21:03
-
Ramos: Undecima Ini Untuk Kalian, Madridista!
Liga Champions 30 Mei 2016, 20:14
-
Meski Juara Liga Champions, Ramos Tetap Akui Kehebatan Atletico
Liga Champions 30 Mei 2016, 19:54
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR