Seperti yang diketahui, Real Madrid sukses mengalahkan Atletico Madrid di final Liga Champions di San Siro hari Minggu (29/05) kemarin. Pertandingan itu sendiri berlangsung cukup alot.
Di waktu normal keduanya bermain imbang 1-1. Di babak extra time juga tak ada gol yang tercipta sehingga pemenang laga itu harus ditentukan via babak adu penalti. Di sini Madrid mampu mengatasi perlawanan Yannick Carrasco cs dengan skor 5-3.
Dalam pidatonya di hadapan para Madridista di Palacio de Cibeles, di balai kota Madrid, Ramos menyatakan bahwa trofi Liga Champions tersebut ia persembahkan untuk semua fans yang selama ini selalu setia mendukung El Real.
"Sungguh merupakan sebuah kehormatan bisa berada di tempat ini lagi. Kami selalu diterima dengan rasa kasih sayang yang luar biasa," seru Ramos seperti dilansir situs resmi El Real.
"Kami merasa di rumah sendiri. Butuh banyak pengorbanan agar bisa memenangkan trofi ini, namun la Undecima sekarang berada di rumah kita dan trofi ini untuk kalian semua. Nikmatilah!" serunya. [initial]
Baca Juga:
- Meski Juara Liga Champions, Ramos Tetap Akui Kehebatan Atletico
- Deschamps Tak Ketinggalan Puji Zidane Setinggi Langit
- Hala Madrid! Deretan Terima Kasih Pemain Real Madrid Usai Juara
- Bale Kenang Kembali Momen Kemenangan Madrid di Milan
- Dani Carvajal: Malam Yang Menakjubkan!
- 'Semua Tim Inferior di Hadapan Real Madrid'
- Media Catalan, Sport: Barcelona 4-1 Madrid
- Pepe: Terima Kasih Tuhan, Saya Main di Real Madrid
- Kroos: Juara Bersama Madrid Lebih Hebat dari Bayern
- Toni Kroos Bantah Sudah Dihubungi Manchester City
- Direktur Madrid Tak Bantah Transfer Kovacic
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bantah Rumor Real Madrid, Dimitri Payet Setia di West Ham
Liga Inggris 30 Mei 2016, 23:00
-
Undecima Tuntas, Madrid Kini Mau Duodecima
Liga Champions 30 Mei 2016, 21:47
-
Perez: Undecima Hasil Filosofi Pantang Menyerah Madrid
Liga Champions 30 Mei 2016, 21:03
-
Ramos: Undecima Ini Untuk Kalian, Madridista!
Liga Champions 30 Mei 2016, 20:14
-
Meski Juara Liga Champions, Ramos Tetap Akui Kehebatan Atletico
Liga Champions 30 Mei 2016, 19:54
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR