Sebelumnya media Prancis sudah melaporkan bahwa PSG punya niat besar untuk menghadirkan Messi ke Parc des Princes. Sempat disebutkan juga lima alasan mengapa transfer tersebut mungkin terwujud dalam waktu dekat.
Berbicara menjelang laga persahabatan melawan Real Madrid, Zlatan juga merasa yakin klubnya bisa mendatangkan Messi. Menurutnya, Messi adalah bagian dari mimpi besar PSG.
"Jika Messi memang dilepas ke pasaran, PSG akan berada di sana. Anda harus berani bermimpi besar. Jika anda bermimpi besar, anda bermimpi tentang Messi," tegas Zlatan seperti dikutip AS.
Ucapan Zlatan tersebut sekaligus menepis rumor bahwa Zlatan memiliki masalah dengan Messi. Zlatan sendiri selalu mengatakan bahwa masalahnya di Barca adalah dengan pelatih Josep Gaurdiola, bukan dengan para pemain. [initial]
(AS/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibra: Santa Klaus Seharusnya Memenangi Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 30 Desember 2013, 23:52
-
Zlatan: PSG vs Madrid Seperti Final Liga Champions
Liga Champions 30 Desember 2013, 21:23
-
Zlatan: Jika Messi Dijual, PSG Akan Beli
Liga Champions 30 Desember 2013, 20:11
-
Siapi 150 Juta Euro, PSG Pede Goda Messi
Liga Spanyol 30 Desember 2013, 15:26
-
Ronaldo dkk Lakukan Persiapan Jelang Duel PSG
Liga Spanyol 30 Desember 2013, 14:26
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR