
Bola.net - Georginio Wijnaldum akan meninggalkan Liverpool pada akhir musim ini. Dia saat ini tengah mencari klub baru.
Wijnaldum didatangkan ke Liverpool dari Newcastle United pada 2016. Selama membela The Reds, Wijnaldum tampil dalam 237 pertandingan dengan catatan 22 gol.
Gelandang asal Belanda itu meraih empat trofi utama bersama Liverpool. Dia memenangkan Premier League, Liga Champions, Piala Dunia Antarklub, dan Piala Super Eropa.
Wijnaldum memutuskan untuk tidak memperpanjang kontraknya bersama Liverpool. Dia akan meninggalkan Anfield dengan status bebas transfer.
Berikut 3 klub yang bisa jadi tujuan Wijnaldum musim depan.
Barcelona

Georginio Wijnaldum sudah cukup lama dikaitkan dengan Barcelona. Wijnaldum kabarnya menjadi pemain prioritas yang ingin didatangkan Ronald Koeman.
Koeman sudah mengenal kualitas yang dimiliki Wijnaldum. Mereka berdua sudah pernah bekerja sama di timnas Belanda.
Koeman ingin bereuni kembali dengan Wijnaldum di Camp Nou. Gelandang asal Belanda itu diharapkan bisa meningkatkan kekuatan lini tengah Blaugrana.
Bayern Munchen

Georginio Wijnaldum bisa melanjutkan kariernya di Jerman. Menurut laporan terbaru, Bayern tertarik merekrut Wijnaldum pada musim panas ini.
Die Roten dilaporkan sudah menghubungi agen Wijnaldum. Mereka menyatakan ketertarikan untuk memboyong sang gelandang ke Allianz Arena.
Sejauh ini proses pembicaraan berjalan lancar. Kedua belah pihak kabarnya akan segera mencapai kesepakatan.
PSG

PSG gagal meraih juara Ligue 1 pada musim ini. Raksasa Prancis itu dikabarkan ingin melakukan perombakan pada musim panas.
Mauricio Pochettino kabarnya menginginkan Georginio Wijnaldum di skuadnya. Pemain asal Belanda diharapkan bisa menambah kualitas lini tengah Les Parisiens.
Wijnaldum merupakan gelandang pekerja keras dan bisa diandalkan dalam pertandingan besar. PSG bisa mendapatkan sang pemain secara gratis.
Sumber: berbagai sumber
Baca Juga:
- 6 Pemain yang Bakal Bertahan Jika Juventus Terlempar ke Liga Europa
- MU Rombak Skuad, Ini 10 Pemain yang Bakal Dilepas
- 5 Winger Kanan Termahal di Dunia Saat Ini, Nomor 1 Pemain Barcelona
- 10 Calon Pengganti Harry Kane di Tottenham, Ada Pemain Chelsea & MU
- Cuci Gudang, 10 Pemain yang Bakal Dijual Real Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sadio Mane Tinggalkan Liverpool? Hampir Tidak Mungkin Terjadi
Liga Inggris 25 Mei 2021, 23:05
-
Keita Akan Cabut dari Liverpool Jika Klopp Bertahan
Liga Inggris 25 Mei 2021, 22:58
-
Here We Go! Ibrahima Konate Segera Jadi Milik Liverpool!
Bundesliga 25 Mei 2021, 19:57
-
3 Calon Klub Baru Georginio Wijnaldum Usai Tinggalkan Liverpool
Editorial 25 Mei 2021, 11:53
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR