
Bola.net - Sporting Intelligence bekerjasama dengan ESPN telah melakukan survey untuk mengetahui tim-tim olahraga dengan pos gaji terbesar di dunia. Bukan hanya sepakbola, semua tim olahraga lain juga disurvey.
Survey ini dilakukan setiap tahun dan hasilnya dirilis setelah musim berakhir pada bulan Juni. Hasil survey tahun ini mengalami banyak perubahan dari hasil tahun lalu.
Sepakbola masih mendominasi dengan menempatkan sembilan tim dalam 20 besar klub yang membayar gaji tahunan paling besar. Bola Basket, Baseball, kriket dan American Football juga menempatkan banyak tim dalam daftar 278 klub kali ini.
Berikut ini kami sajikan daftar klub sepakbola dengan rataan gaji paling besar untuk tahun 2014. (si/hsw)
Manchester City

Kompetisi: Premier League
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 8.109.912
Total Gaji Yang Dibayarkan: 202.747.812
Peringkat Global: 1
Real Madrid

Kompetisi: La Liga
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 7.586.438
Total Gaji Yang Dibayarkan: 189.660.944
Peringkat Global: 4
Barcelona

Kompetisi: La Liga
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 7.446.562
Total Gaji Yang Dibayarkan: 193.610.600
Peringkat Global: 5
Bayern Munich

Kompetisi: Bundesliga
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 6.689.311
Total Gaji Yang Dibayarkan: 173.922.091
Peringkat Global: 7
Manchester United

Kompetisi: Premier League
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 6.566.775
Total Gaji Yang Dibayarkan: 164.169.367
Peringkat Global: 8
Chelsea

Kompetisi: Premier League
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 6.053.686
Total Gaji Yang Dibayarkan: 151.342.140
Peringkat Global: 10
Arsenal

Kompetisi: Premier League
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 5.928.172
Total Gaji Yang Dibayarkan: 148.204.312
Peringkat Global: 11
Juventus

Kompetisi: Serie A
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 5.336.821
Total Gaji Yang Dibayarkan: 149.431.000
Peringkat Global: 18
Liverpool

Kompetisi: Premier League
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 5.171.351
Total Gaji Yang Dibayarkan: 129.283.779
Peringkat Global: 20
AS Roma

Kompetisi: Serie A
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 4.937.720
Total Gaji Yang Dibayarkan: 123.443.000
Peringkat Global: 25
AC Milan

Kompetisi: Serie A
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 4.872.750
Total Gaji Yang Dibayarkan: 155.928.000
Peringkat Global: 27
Internazionale

Kompetisi: Serie A
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 4.640.714
Total Gaji Yang Dibayarkan: 129.940.000
Peringkat Global: 31
Borussia Dortmund

Kompetisi: Bundesliga
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 4.158.080
Total Gaji Yang Dibayarkan: 103.952.000
Peringkat Global: 47
Schalke 04

Kompetisi: Bundesliga
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 4.074.918
Total Gaji Yang Dibayarkan: 101.872.960
Peringkat Global: 51
Tottenham Hotspur

Kompetisi: Premier league
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 4.037.692
Total Gaji Yang Dibayarkan: 100.942.292
Peringkat Global: 54
Queens Park Rangers

Kompetisi: Championship
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 3.255.259
Total Gaji Yang Dibayarkan: 81.381.487
Peringkat Global: 70
Aston Villa

Kompetisi: Premier League
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 3.044.799
Total Gaji Yang Dibayarkan: 76.119.969
Peringkat Global: 75
Fulham

Kompetisi: Premier League
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 2.678.222
Total Gaji Yang Dibayarkan: 66.955.551
Peringkat Global: 86
Newcastle United

Kompetisi: Premier League
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 2.664.731
Total Gaji Yang Dibayarkan: 66.618.266
Peringkat Global: 88
Napoli

Kompetisi: Serie A
Rata-rata Gaji Pemain per Musim: 2.658.772
Total Gaji Yang Dibayarkan: 69.128.080
Peringkat Global: 90
Catatan: Mata uang yang digunakan adalah dollar Amerika.
Peringkat global artinya peringkat klub dalam daftar seluruh tim, termasuk olahraga lainnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Adalah Ancaman Terbesar Bagi Liverpool
Liga Inggris 16 April 2014, 23:03
-
Diego Costa Sudah Kembali Berlatih
Liga Spanyol 16 April 2014, 21:39
-
Mourinho Beber Alasan Jual Mata
Liga Inggris 16 April 2014, 20:54
-
Azpilicueta Puji Permainan Chelsea
Liga Inggris 16 April 2014, 18:25
-
Daftar Klub Dengan Rataan Gaji Terbesar di Dunia
Editorial 16 April 2014, 04:22
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR