Bola.net - Selain kesuksesan timnas Indonesia U-19 meraih gelar juara Piala AFF U-19, banyak hal sejatinya yang mengiringi langkah gagah Garuda Jaya. Salah satunya datang dari layar televisi.
Bila kita memperhatikan dengan seksama, ada beberapa istilah yang mampu menarik kita untuk berkomentar. Dan pada gelaran AFF U-19 kali ini, kata 'jebret' tampaknya menjadi man of the match.
Selain kata 'jebret' masih ada istilah lain yang kerap dipopulerkan oleh penyiar olahraga, khususnya sepakbola. Berikut empat istilah yang dipopulerkan penyiar sepak bola seperti dilansir merdeka.com. (mdk/dzi)
Saudara-saudara di Tanah Air

Selain sepak bola, Sambas juga kerap membawakan pertandingan badminton. Sama halnya dengan sepak bola, Sambas selalu menyapa pemirsa TVRI dengan kata-kata persatuan tersebut. Namun pada 30 Maret 1999, sebutan 'saudara-saudara di Tanah Air' menghilang bersama meninggalnya Sambas.
Ahay

Bahkan istilah 'Ahay' menjadi trending topik di jejaring sosial Twitter ketika Timnas Indonesia mengalahkan Filipina 2-0 pada pertandingan uji coba internasional di Stadion Manahan, Solo, Rabu (14/8).
Jebret

"Sebenarnya kata 'jebret' itu sudah saya sering ucapkan saat pertandingan Indonesia lawan Malaysia, tetapi saat gol saja. Pada saat final memang kata itu sering saya ucapkan setiap tendangan pemain Indonesia ke gawang Vietnam. Jujur itu spontanitas saja," ujar pria yang akrab disapa Valen ini kepada merdeka.com, Senin (23/9).
Berputar-putar membawa bola

Jeger

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Palestina, Kurnia Meiga Tetap Pilihan Utama Indonesia
Tim Nasional 24 September 2013, 21:27
-
Jacksen Siap Hadapi Tantangan Bersama Timnas Senior
Tim Nasional 24 September 2013, 21:14
-
Jebret dan 5 Istilah Populer di Sepakbola Indonesia
Editorial 24 September 2013, 19:30
-
Lawan Uji Coba Timnas Senior Kembali Berubah
Tim Nasional 24 September 2013, 16:25
-
Rahmad Darmawan Harapkan Pemain Berani Mainkan Bola Pendek
Tim Nasional 20 September 2013, 16:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR