Bola.net - Akhir pekan ini, Premier League akan menyajikan duel big match yang mempertemukan Manchester City dengan di Etihad Stadium.
Duel adu kuat dipastikan akan terjadi pada laga ini. Manchester City dengan kemampuan mencetak gol yang fantastis di laga kandang, akan bertemu Arsenal yang fasih dalam bertahan musim ini.
Duel tersebut tidak hanya ditentukan kejelian pelatih dalam menentukan strategi, individu pemain juga memiliki pengaruh dan bisa saja membuat perbedaan di laga ini.
Ada nama Samir Nasri yang tengah merajut kembali performa terbaiknya di bawah Manuel Pellegrini atau bisa saja Aaron Ramsey kembali menunjukkan kemampuannya dalam mencetak gol musim ini.
Berikut lima pemain yang patut untuk dinantikan aksinya di laga Manchester City vs Arsenal. (hic/dzi)
Samir Nasri

Theo Walcott

Bukan hanya dapat diandalkan dalam serangan balik, tetapi kecepatannya dapat diandalkan untuk merangsek masuk dan membelah pertahanan City.
Sergio Aguero

Aaron Ramsey

Musim ini, Ramsey telah tampil sangat apik sejauh ini, jadi jangan heran jika dia kembali menjadi kunci permainan Arsenal.
Yaya Toure

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Thriller Sembilan Gol, City Bantai Arsenal
Liga Inggris 14 Desember 2013, 21:55
-
Aguero Akui Tak Mahir Melakukan Diving
Liga Inggris 14 Desember 2013, 14:15
-
Man City vs Arsenal, 5 Pemain Yang Patut Dinanti Aksinya
Editorial 14 Desember 2013, 07:11
-
Lawan Arsenal, Hart Masih Tersisih Dari Skuat City?
Liga Inggris 14 Desember 2013, 01:31
-
Lawan City, Kondisi Walcott Bugar
Liga Inggris 13 Desember 2013, 22:56
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR