Bola.net - Tak bisa dipungkiri, seorang manajer adalah sosok yang sangat penting dibalik kesuksesan sebuah klub. Meski sebuah klub memiliki skuat bertabur bintang, semuanya akan percuma jika sang manajer tidak piawai dalam meracik dan menyatukan permainan para pemain.
Tidak mengherankan jika kemudian klub-klub sepak bola berani menggaji sang manajer lebih tinggi dari pemain yang berjuang dan bekerja keras di atas lapangan. Hal itu dilakukan karena sang manajer memiliki kualitas dan kapasitas untuk membawa klub meraih berbagai gelar.
Berikut ini adalah rangkuman dari 5 manajer tersukses sepanjang masa. Jangan kaget jika nama-nama besar seperti Pep Guardiola, Arsene Wenger, dan Jose Mourinho tidak masuk dalam daftar ini. (gms/jrc)
Alex Ferguson

Pada tahun 1983, Fergie bahkan sanggup membawa Aberdeen menjuarai UEFA Cup Winners' Cup, setelah di final menumbangkan Real Madrid dengan skor 2-1. Sepak terjangnya bersama United adalah yang paling mengagumkan. Dari klub yang berjuang di papan tengah, opa Fergie sukses menyulap Setan Merah menjadi raksasa menakutkan yang berhasil meraih 13 trofi Premier League dan 2 trofi Liga Champions. Total koleksi trofi Ferguson adalah sebanyak 49 buah!
Jock Stein

Ottmar Hitzfeld

Giovanni Trapattoni

Walter Smith

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanpa Mou, Wenger, dan Guardiola, Inilah 5 Manajer Tersukses di Dunia
Editorial 25 September 2014, 11:10
-
Para Manajer Terkenal Dulu dan Sekarang (Part 2)
Editorial 25 Juli 2014, 16:17
-
Para Manajer Terkenal Dulu dan Sekarang (Part 1)
Editorial 22 Juli 2014, 10:18
-
5 Manager Dengan Nilai Transfer Termahal Sepanjang Sejarah
Editorial 4 Juli 2013, 18:46
-
Persiku Kudus Miliki Manajer Baru
Bola Indonesia 10 Mei 2012, 19:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR