
Bola.net - Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) memberikan hukuman kepada PSSI. Gara-garanya ihwal uji coba internasional antara Persiraja Banda Aceh melawan klub Malaysia, Penang FC.
Persiraja bermain imbang 1-1 kontra Penang FC dalam uji coba pada 6 November 2024 di Stadion Stadion H. Dimurthala Lampineung, Banda Aceh. PSSI terlambat mendaftarkannya ke AFC.
"Perkara, prosedur otorisasi untuk pertandingan internasional tingkat 2 dan kompetisi internasional tingkat 2," ujar hasil rapat Komite Disiplin dan Etik AFC pada 14 Januari 2025.
"Pasal 11, Regulasi AFC yang mengatur pertandingan internasional. Ini merupakan pelanggaran kedua oleh tergugat dalam periode pengawasan."
"Fakta dasar, terdakwa baru mengajukan permintaan otorisasi ke AFC pada 26 dan 29 Oktober 2024," lanjut Komite Disiplin dan Etik AFC.
Melanggar Pasal ke-11
Pasal ke-11 ayat ke-11 Regulasi AFC yang Mengatur Pertandingan Internasional menjelaskan asosiasi tuan rumah harus mengajukan permohonan otorisasi final minimal dua pekan sebelum tanggal pertandingan.
Akibat tidak memenuhi Regulasi AFC yang Mengatur Pertandingan Internasional itu, PSSI dijatuhi denda. Organisasi pimpinan Erick Thohir ini wajib membayar 1.250 USD (Rp20,4 juta).
"PSSI diperintahkan untuk membayar denda sebesar 1.250 dolar AS karena melanggar Pasal 11.11 Regulasi AFC yang Mengatur Pertandingan Internasional," tutur Komite Disiplin dan Etik AFC.
"Denda tersebut harus diselesaikan dalam waktu 30 hari sejak tanggal Keputusan ini dikomunikasikan sesuai dengan Pasal 11.3 Kode Disiplin dan Etika AFC."
"PSSI diberitahu bahwa pelanggaran berulang terhadap ketentuan ini dapat dikenakan hukuman yang lebih berat," imbuhnya.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erick Thohir Yakin Ole Romeny Bakal Jadi Solusi Mampetnya Keran Gol Timnas Indonesia
Tim Nasional 4 Februari 2025, 18:58
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR