"Saya yakin Aremania akan mendukung langsung kami," ujar Milo, sapaan karib Milomir Seslija.
"Kami mendapat dukungan fantastis dari Aremania di Samarinda lalu. Saya yakin di Bali kami akan dapat dukungan fantastis lagi," sambungnya.
Arema Cronus bakal memulai perjalanan mereka di ajang Piala Bhayangkara 2016, Sabtu (19/03) akhir pekan ini. Hamka Hamzah dan kawan-kawan akan melakoni laga perdana mereka di Grup B Piala Bhayangkara kontra Bali United, Sabtu (19/03) di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar.
Menurut Milo, sebagai bentuk terima kasih pada Aremania, Arema Cronus akan menunjukkan permainan terbaik mereka. Pelatih asal Bosnia ini menambahkan mereka akan berusaha mengatasi padatnya jadwal demi memberi permainan terbaik.
"Kita akan berusaha keras menunjukkan permainan terbaik," tandasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Bungkam PBFC, Sriwijaya Pimpin Klasemen
- Arema Cronus Tak Gentar Hadapi Jadwal Padat
- Ini Isi Protes PBFC Pada Wasit di Laga Kontra Sriwijaya
- Piala Bhayangkara, Persiapan Terakhir Arema Cronus Sebelum Kompetisi
- Imbangi Persib Bandung, Kapten Mitra Kukar Bersyukur
- Gagal Menang Dari Persib, Arthur da Rocha Tetap Bersyukur
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus Harapkan Dukungan Aremania di Bali
Bola Indonesia 18 Maret 2016, 22:14
-
Kapolda Himbau Bonek dan Aremania Bersatu
Bola Indonesia 2 Maret 2016, 17:17
-
Ini Harapan Aremania Pada Goran Gancev
Bola Indonesia 26 Februari 2016, 22:33
-
Arema Cronus Bakal Gelar Tanam Mangrove di Pantai Bengkung
Bola Indonesia 26 Februari 2016, 22:24
-
5 Alasan Aremania Susah Move On Dari Kiko Insa
Editorial 25 Februari 2016, 17:32
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR