Tardini sendiri sudah berada di Malang untuk menunjukkan kebolehannya secara langsung di hadapan tim pelatih Arema Cronus. Pemain yang berposisi penyerang ini juga telah mengikuti latihan bersama para penggawa Arema pada sesi latihan di Stadion Kanjuruhan Malang, Rabu (24/08) sore ini.
"Kita lihat dulu kemampuannya," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
"Keputusan nanti kan kita kembalikan ke tim pelatih," sambungnya.
Dari data yang didapat Bola.net, Tardini sempat memperkuat sejumlah klub di kompetisi domestik Brasil. Ia sempat memperkuat Juventus pada musim 2013 sampai 2014. Setelah itu ia memperkuat Rio Claro dan Nacional.
Nama Tardini sendiri bukan baru kali ini terdengar di kancah sepakbola Indonesia. Sebelumnya, ia sempat mengadu nasib, ikut seleksi, di Persela Lamongan.
Sebelumnya, Arema Cronus telah mendatangkan Mauro Lucas Dos Santos Alonso. Sama seperti Tardini, Mauro Alonso juga berasal dari Brasil.
Rekam jejak Mauro sendiri cukup mentereng. Selain sempat memperkuat BATE Borisov, klub yang menjadi langganan kompetisi Eropa, playmaker lincah ini juga sempat mencicipi rasa bermain di Liga Champions Eropa. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skor Terbesar Kekalahan Arema Cronus di Kandang Persib
Bola Indonesia 24 Agustus 2016, 21:15
-
Pemain Trial di Arema Cronus Akui Sahabat Karib Winger PSG
Bola Indonesia 24 Agustus 2016, 20:23
-
Arema Cronus Tegaskan Tetap Berangkat ke Bandung
Bola Indonesia 24 Agustus 2016, 20:08
-
Berubah Lagi, Persib vs Arema Cronus di Jalak Harupat
Bola Indonesia 24 Agustus 2016, 19:27
-
Arema Cronus Kedatangan Eks Pemain Juventus
Bola Indonesia 24 Agustus 2016, 18:06
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR