"Walikota memang mengungkapkan keinginannya agar Arema bermain di Gajayana. Kami juga ingin. Namun, ada pihak yang lebih berhak," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
"Yang pasti, Walikota berharap apabila ada delegasi dari PT GTS yang meninjau Gajayana, beliau bisa bertemu langsung," sambungnya.
Sebelumnya, wacana Arema Cronus akan menggelar sejumlah pertandingan di Stadion Gajayana Kota Malang, menguat beberapa waktu belakangan. Salah satu penyebabnya, adalah turunnya animo Aremania, julukan suporter Arema, pada beberapa laga terakhir mereka.
Menurut Ruddy, Arema Cronus sendiri sudah sejak lama melirik Gajayana. Bahkan, mereka telah mendaftarkan stadion ini sebagai venue kandang kedua mereka. "Venue kedua dipakai jika venue pertama berhalangan dipakai," tutur Ruddy.
Ruddy menyebut manajemen Arema Cronus telah menimbang pertandingan-pertandingan di ISC A 2016 yang bakal dihelat di Gajayana. Salah satunya adalah laga kontra Madura United di awal putaran kedua turnamen ini.
"Namun, sepertinya tidak bisa. Pertandingan ini dijadwalkan bakal dihelat pada 2 September mendatang. Sementara, untuk perbaikan rumput di Stadion Gajayana tidak bisa instan," tandasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- PS TNI dan Madura United Belum Tentu Bisa Ikut Kompetisi Resmi Musim Depan
- Pemain Korea ini Ngebet Gabung Bhayangkara SU
- Bhayangkara SU Tetap di Sidoarjo, Siapkan Mes di Polda Jatim
- Bhayangkara SU Ingin Tambah Pemain Senior
- Bhayangkara SU Akan Panggil Pemain Polisi, Tapi...
- Pemain BSU Diminta Lebih Sabar dan Berkonsentrasi
- Bhayangkara SU Pincang Lawan Persela
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus Kian Dekat Berkandang di Gajayana
Bola Indonesia 16 Agustus 2016, 21:33
-
Ini Alasan Arema Cronus Tak Juga Pakai Stadion Gajayana
Bola Indonesia 1 Agustus 2016, 20:12
-
Sepakbola Vakum, Stadion Gajayana Jadi Venue Konser Musik
Bola Indonesia 30 Juli 2015, 16:26
-
Hanafing Sepakat Laga FC Main di Malang
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 14:24
-
PT Liga Setuju Gajayana Jadi Kandang Arema Cronus
Bola Indonesia 3 Februari 2015, 16:27
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR