
Kepergian Suharno membuat Arema harus berjuang keras mencari pelatih yang mumpuni. Pasalnya di tangan Suharno Arema mampu kembali tampil apik. "Saat ini kami sedang melakukan pendekatan serius terhadap tiga pelatih asing. Kami berharap musim depan Arema ditangani pelatih yang lebih berkualitas termasuk pelatih asing," tandasnya.
Meski sudah melakukan pendekatan serius terhadap tiga pelatih asing, Rudi masih enggan membeberkan nama-nama pelatih yang menjadi bidikannya tersebut karena pelatih bersangkutan masih terikat kontrak dengan tim lamanya.
Ia mengakui, dirinya terus melakukan komunikasi secara intensif dengan pelatih bersangkutan dan kalau sudah deal pasti akan diumumkan oleh manajemen. "Kami harus menghormati klub lamanya maupun pelatih yang masih terikat kontrak tersebut," ujarnya.
Rudi mengemukakan, pelatih yang menjadi bidikan manajemen tersebut mengaku berminat untuk menukangi Arema musim depan, bahkan saat ini kesepakatan kontrak juga hampir tuntas. "Pokoknya kalau semua sudah beres dan tidak ada masalah dengan klub lamanya pasti akan kami umumkan," tegasnya.
(ant/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Indonesia Incar Pelatih Asing
Bola Indonesia 24 Agustus 2012, 20:38
-
3 September Persib Latihan Perdana
Bola Indonesia 24 Agustus 2012, 14:25
-
Hilton Moreira Tawarkan Dua Striker ke Sriwijaya FC
Bola Indonesia 23 Agustus 2012, 15:20
-
Didekati SFC, Dzumafo Juga Diminati Persib
Bola Indonesia 23 Agustus 2012, 11:36
-
Jajang Nurjaman Butuh Asisten Yang Loyal
Bola Indonesia 23 Agustus 2012, 10:00
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR