
Manajemen Arema mengurungkan niat untuk mendatangkan mantan pelatih Persibo Bojonegoro ini karena manajemen Arema akan kedatangan investor dari luar negeri. Nantinya investor ini akan sepaket dengan pelatih dan beberapa pemain.
"Ada corporate yang menyodorkan proposal kerjasama dengan Arema untuk musim kompetisi depan. Karena dalam kerjasama ini corporate tersebut mampu menyediakan pelatih dan pemain, dengan tidak mengurangi rasa hormat, kami akhirnya menerima tawaran tersebut dengan konsekuensi membatalkan pra kontrak dengan Camargo dan Wanderley," jelas media officer Arema, Sudarmaji.
Sudarmaji pun berharap, keputusan manajemen ini akan semakin membuat Arema lebih baik ke depannya. "Semoga keputusan ini membuat Arema lebih baik," tambahnya. (wea/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema ISL Batal Rekrut Paulo Camargo
Bola Indonesia 19 September 2012, 21:15
-
Dejan Antonic: Wasit Harus Hormati Agama
Bola Indonesia 19 September 2012, 19:02
-
Mati Lampu Warnai Laga AFC Cup di Malang
Asia 18 September 2012, 17:59
-
HT Review: Singo Edan Sementara Tahan Al-Ettifaq Tanpa Gol
Asia 18 September 2012, 17:20
-
Manajemen Arema ISL Temui Agen Camargo
Bola Indonesia 18 September 2012, 15:08
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR