- PT Liga Indonesia Baru akhirnya kembali merilis jadwal terbaru untuk Gojek Liga 1 bersama Bukalapak pekan ke-24. Apa saja pertandingannya, berikut adalah jadwal Liga 1 pekan ini.
Dalam jadwal terbaru tersebut, ada satu pertandingan yang sudah pasti ditunggu-tunggu oleh semua pecinta sepakbola Indonesia. Derby Jawa Timur antara Persebaya Surabaya melawan tuan rumah Arema FC akan tersaji di pekan ini.
Pertandingan ini sendiri akan disiarkan secara langsung dan eksklusif oleh Indosiar pada hari Sabtu 6 Oktober, mulai pukul 15:00 WIB dan kick-off pada pukul 15:30 WIB. Laga ini dipastikan akan berlangsung sengit mengingat rivalitas keduanya yang telah lama berlangsung.
Dan berikut adalah jadwal terbaru Liga 1 untuk pekan ke-24:
- Jumat (5/10), Persela Lamongan vs PSIS Semarang, kick off 18:30 WIB (Indosiar)
- Sabtu (6/10), Arema FC vs Persebaya Surabaya, kick off 15:30 WIB (Indosiar)
- Sabtu (6/10), Sriwijaya FC vs Bali United, kick off 18:30 WIB (Indosiar)
- Sabtu (6/10), PS Tira vs Bhayangkara FC, kick off 18:30 WIB (Vidio.com)
- Minggu (7/10), PS Barito Putera vs PSMS Medan, kick off 18:30 WIB (Vidio.com)
- Minggu (7/10), Mitra Kukar vs PSM Makassar, kick off 18:30 WIB (O Channel)
- Senin (8/10), Borneo FC vs Persipura Jayapura, kick off 15:30 WIB (O Channel)
- Senin (8/10), Persija Jakarta vs Perseru Serui, kick off 16:00 WIB (Indosiar)
- Selasa (9/10), Persib Bandung vs Madura United, kick off 18:30 WIB (Indosiar)
Jangan sampai ketinggalan ya Bolaneters! Saksikan terus pertandingan-pertandingan seru Liga 1 secara langsung dan eksklusif hanya di Indosiar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema FC Patok Target Tiga Poin Kala Jamu Persebaya
Bola Indonesia 4 Oktober 2018, 20:56
-
Pengganti Hendro Siswanto, Arema FC Siapkan Jayus Hariono Hadapi Persebaya
Bola Indonesia 4 Oktober 2018, 19:03
-
Kapten Persebaya Kirim Pesan untuk Bonek dan Warga Surabaya
Bola Indonesia 4 Oktober 2018, 13:56
-
Persebaya Termotivasi Putus Rekor Negatif di Markas Arema
Bola Indonesia 4 Oktober 2018, 13:45
-
Persebaya Sambut Baik Wacana Berbagi Kuota Suporter dengan Arema
Bola Indonesia 4 Oktober 2018, 13:18
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR