"Ini adalah pertandingan antar jawara. Antara juara ISL dan Inter Island Cup," ujar media officer Arema Cronus, Sudarmaji.
"Namun, pertandingan ini bukan dalam rangka kompetisi. Ini digelar dalam suasana keprihatinan atas situasi ," sambungnya.
Arema sendiri akan menjajal Persib Bandung dalam laga persahabatan memperingati ulang tahun ke-28 Arema. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Kanjuruhan Malang, Selasa (11/08) malam.
Persib Bandung sendiri berstatus sebagai jawara Indonesia Super League 2014. Sementara, Arema Cronus berstatus juara Inter Island Cup 2014.
Sementara itu, Sudarmaji mengucapkan terima kasih pada seluruh manajemen dan tim Persib Bandung. Pasalnya, setelah tiga bulan menjalin komunikasi, Persib menyambut baik undangan Arema untuk memeriahkan ulang tahun klub tersebut.
"Semoga pertandingan ini menjadi momentum baik bagi sepakbola Indonesia," tandasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Firman Utina Ajak Pelaku Sepak Bola Demo di Kantor Kemenpora
Bola Indonesia 10 Agustus 2015, 21:48
-
Pemain minta Menpora Imam Lebih Arif Dalam Mengambil Keputusan
Bola Indonesia 10 Agustus 2015, 21:31
-
Ini Rangkaian Kegiatan Puncak HUT Arema ke-28
Bola Indonesia 10 Agustus 2015, 21:24
-
Tantang Arema Cronus, Persib Andalkan Amunisi Lokal
Bola Indonesia 10 Agustus 2015, 21:16
-
Arema Cronus Ultah, Ini Harapan Pelatih Persib Bandung
Bola Indonesia 10 Agustus 2015, 18:50
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR