Dalam sesi latihan hari ini pun penjaga gawang berkepala plontos itu tidak terlihat. Kapten tim Persib, Atep turut menyampaikan rasa belasungkawa kepada rekan setimnya tersebut.
“Saya dan mewakili tim berbelasungkawa ibunda Cecep. Apalagi Cecep paling lama di tim ini dan sudah seperti kakak. Semoga arwah ibunda diterima Allah dan Cecep diberi ketabahan,” ungkap Atep.
Atep pun mengaku sempat menengok kondisi Tini sejak Jumat siang. “Kemarin siang saya ke rumah sakit. Namun baru dapat kabar malamnya sudah meninggal,” kata Atep.
Dari ofisial Persib sendiri, diketahui ibunda Cecep meninggal karena mengalami sakit bronkhitis. Tini menghembuskan nafas terakhir pada pukul 22.35 WIB dengan usia 57 tahun. (hug/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Regulasi Kartu Kuning di ISL Dinilai Ganjil
Bola Indonesia 26 Januari 2013, 18:17
-
Atep Sampaikan Belasungkawa Kepada Cecep Supriatna
Bola Indonesia 26 Januari 2013, 17:45
-
Jajang Berharap Dua Laga Kandang Persib Tidak Dipindah
Bola Indonesia 26 Januari 2013, 17:20
-
Panpel Persib Minta PT LI Menjadwal Ulang Laga Kandang
Bola Indonesia 25 Januari 2013, 16:37
-
Main di Wombik, Tekanan Persib Tidak Terlalu Besar
Bola Indonesia 25 Januari 2013, 13:20
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR