Dampaknya, kedua striker tersebut dikhawatirkan tidak dapat memperkuat Tim Kuning Biru saat menghadapi Persitara Jakarta Utara, Sabtu (31/3) mendatang.
Memang, tanpa Galih dan Joko, Agus Suryanto, pelatih Persikota masih memiliki alternatif penyerang seperti Asep, Fikri dan Choirul Anam. Ditambah lagi, bomber senior Gendut Doni yang telah kembali ke skuad utama setelah sempat absen lama.
"Kita harapkan Galih dan Joko tetap bisa bermain di pertandingan berikutnya,’’ ujar Agus Suryanto kepada Bola.net.
Saat ini, cedera pemain berpeluang menjadi masalah krusial bagi klub kebanggaan masyarakat Kota Tangerang tersebut. Pasalnya, skuad Agus Suryanto hanya berjumlah 20 pemain.
Namun, kurangnya pemain telah diantisipasi oleh Persikota dengan merekrut satu pemain tambahan, yakni Baharudin yang diplot sebagai pengganti Ishak Jober yang telah bergabung bersama PSCS Cilacap.
Selain mengakali kurangnya pemain, Persikota masih membutuhkan perbaikan-perbaikan meski tampil baik saat melawan Persikabo. Dalam
pertandingan tersebut, lini depan dan pertahanan telah bekerja dengan baik.
Penyerangan ke pertahanan lawan dilakukan terus menerus sementara pertahanan kokoh menjaga serangan. Namun, Agus menilai
pihaknya perlu mempertahankan kontinuitas dalam mempertahankan permainan.
“Kontinuitas permainan perlu distabilkan,” imbuh Agus.
Berdasar evaluasi lainnya, para pemain Persikota dinilai belum kembali ke puncak performa. Meski demikian, Julianhar Buyung dan kawan-kawan sudah kembali kepada pakem bermain. Setidaknya, semangat memenangi pertandingan telah terlihat dengan menggulung Persikabo. (esa/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
-
Nonton Live Streaming Chelsea vs Arsenal di Vidio - Semifinal Carabao Cup 2025/2026
Liga Inggris 14 Januari 2026, 21:01
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
-
Live Streaming Chelsea vs Arsenal - Link Nonton Carabao Cup/EFL Cup di Vidio
Liga Inggris 14 Januari 2026, 20:00
-
Catat! Jadwal Drawing Piala AFF 2026 dan Ketahui Siapa Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 14 Januari 2026, 19:52
-
Live Streaming Inter vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 14 Januari 2026, 19:45
-
Cara Nonton First Fight Volume 2 Eksklusif Melalui Pay Per View di Vidio
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026, 18:01
-
Saksikan Pay Per View First Fight Volume 2 di Vidio, 25 Januari 2026
Olahraga Lain-Lain 14 Januari 2026, 17:55
-
Dari Inggris ke Indonesia: Habis Peter Withe, Terbitlah John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:31
-
Live Streaming Napoli vs Parma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 14 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17




















KOMENTAR