"Ya, saya, Mario (Karlovic) dan Fernando (Soler) sudah tanda tangan," terang salah satu pemain asing Persebaya, Goran Gancev pada Bola.net, Sabtu (24/5).
Menurut Goran, ia dan pemain asingnya memang membutuhkan kontrak tersebut untuk keperluan mengurusi dokumen-dokumen izin tinggal mereka. Penandatanganan kontrak pemain asing ini berlangsung di sebuah cafe di Surabaya.
"Untuk main atau tidaknya besok kami belum tahu karena ini keputusan bersama pemain lainnya. Kami harus hormati itu. Tapi yang utama bagi kami, kami butuh kontrak resmi untuk FIFA dan lain-lain. Selanjutnya kami butuh kepastian gaji," lanjut bek asal Makedonia ini.
Memang, dalam kontrak kerjasama dengan salah satu stasiun TV swasta nasional siang tadi, Direktur Utama PT Persebaya Indonesia, Cholid Ghoromoah, menjanjikan akan menyelesaikan kontrak pemain hari ini.
Dalam pantauan Bola.net, draft kontrak untuk pemain sebenarnya sudah dibawa dan disiapkan Corporate Secretary Persebaya, Ram Surrahman. Ram tampak seharian menunggu pemain berkumpul di Mess Persebaya Surabaya.
Namun, pertemuan pemain yang diinginkan Cholid untuk penandatangan kontrak urung terlaksana. Sebab, tak ada satu pun pemain Persebaya yang menampakkan batang hidungnya di mess Persebaya kecuali Jusmadi yang memang tinggal di Mess. (fjr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cholid Masih Yakin Persebaya Besok Main
Bola Indonesia 25 Mei 2013, 20:49
-
Baru Pemain Asing Persebaya Yang Tandatangan Kontrak
Bola Indonesia 25 Mei 2013, 18:35
-
Pemain Masih Mogok, Staf Pelatih Persebaya Tetap Persiapan
Bola Indonesia 25 Mei 2013, 18:16
-
Manajemen Rayu Pemain Persebaya Dengan Uang Rp 2,5 Juta
Bola Indonesia 25 Mei 2013, 17:55
-
Main Atau Tidak? Persebaya Belum Nyatakan Sikap
Bola Indonesia 25 Mei 2013, 15:27
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR