Salah satu pemain Persebaya, Jusmadi mengungkapkan belum ada keputusan dari semua pemain. "Saya juga tunggu keputusan teman-teman," ujarnya saat ditemui Bola.net di mess Persebaya Karang Gayam, Sabtu sore (24/5).
Penandatanganan kerjasama dengan salah satu stasiun TV swasta nasional siang tadi belum lah menjamin bahwa pemain akan bertanding besok. Sebab, hingga berita ini diturunkan sisa separuh gaji mereka bulan April lalu juga belum terbayar.
"Belum, saya sendiri belum dengar kalau gaji dibayar hari ini," sambung Jumadi.
Terpisah, bek veteran, Mat Halil ketika dihubungi mengaku menunggu keputusan main atau tidak tersebut dari para pelatih. "Staf pelatih saat ini sedang meeting. Kami juga tunggu kabar dan hasilnya," kata Halil yang juga ikut menghadiri penandatanganan kontrak kerjasama siang tadi.
Belum adanya keputusan dari pemain atau pun pelatih Persebaya ini membuat technical meeting (TM) pertandingan tersebut mundur. Dari yang semula dijadwalkan pada pukul 15:00 WIB mundur menjadi pukul 19:00 WIB malam nanti. (fjr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cholid Masih Yakin Persebaya Besok Main
Bola Indonesia 25 Mei 2013, 20:49
-
Baru Pemain Asing Persebaya Yang Tandatangan Kontrak
Bola Indonesia 25 Mei 2013, 18:35
-
Pemain Masih Mogok, Staf Pelatih Persebaya Tetap Persiapan
Bola Indonesia 25 Mei 2013, 18:16
-
Manajemen Rayu Pemain Persebaya Dengan Uang Rp 2,5 Juta
Bola Indonesia 25 Mei 2013, 17:55
-
Main Atau Tidak? Persebaya Belum Nyatakan Sikap
Bola Indonesia 25 Mei 2013, 15:27
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR