Semula, Persipasi Bekasi akan menjamu Persires dalam lanjutan kompetisi Divisi Utama musim ini di Stadion Soemantri Brojonegoro, Jakarta, Jumat (18/4) petang. Namun laga ini akhirnya harus berpindah ke Lapangan PTIK, Jakarta, Selatan.
"Ini ujian yang besar bagi kami. Yang pasti, demi Persipasi kami siap tampil di mana saja. Keputusannya pun baru kami ketahui tadi malam," kata Ketua Umum Persipasi, Kartono Yulianto.
"Opsi awal, kami main di Gelora Bung Karno Jakarta. Namun karena mengurus izin yang serba mepet, kami terpaksa main sementara di PTIK. Syukurnya, pihak Persires dapat mengerti kesusahan kami," sambungnya.
Dilanjutkan Yulianto, pada laga lanjutan kompetisi Divisi Utama akan menggelar home di SUGBK. Hal tersebut bahkan sudah mendapatkan persetujuan dari PT Liga Indonesia (PT LI).
Tak ayal, Persipasi harus siap-siap berbagi dengan Persija Jakarta yang juga menggunakan SUGBK sebagai home base di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim ini. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Gagal Gelar Laga vs Persikab, Persipasi Tak Dianggap Kalah WO
- Persipasi Ungkap Alasan Kembali Berlaga
- Terusir Dari Bekasi, Persipasi Siap Gelar Laga di GOR Soemantri
- Persipasi Ditinggal Kabur Lima Pemain
- Riono Asnan: Kali Ini Deltras Harus Menang
- Batal Gelar Laga Perdana, Persipasi Alami Kerugian Rp12 Miliar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Riono Asnan Sebut Pemain Deltras Tertekan
Bola Indonesia 18 April 2014, 19:10
-
Skuad Persipasi Dipuji Bermain Spartan
Bola Indonesia 18 April 2014, 18:17
-
Review DU: Deltras Kembali Tertahan di Kandang
Bola Indonesia 18 April 2014, 17:16
-
Batal di GOR Soemantri, Persipasi vs Persires di Lapangan PTIK
Bola Indonesia 18 April 2014, 13:17
-
Gagal Gelar Laga vs Persikab, Persipasi Tak Dianggap Kalah WO
Bola Indonesia 17 April 2014, 18:36
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR