
Bola.net - - Bek Persela Lamongan, Arif Satria mengaku sudah siap untuk menghadapi Persik Kendal pada babak 32 besar Piala Indonesia, Jumat (25/01) besok. Ia bertekad mengamankan poin penuh agar bisa melaju ke babak berikutnya.
Persela akan menjamu Persik Kendal di Stadion Surajaya, Lamongan. Pertandingan dijadwalkan akan berlangsung pada pukul 19.00 WIB.
"Kami dari pemain insyaallah siap untuk laga besok, untuk melaju ke babak selanjutnya. Dari pemain juga sangat antusias dalam menyambut 32 besar." ungkap Arif Satria.
Pada pertandingan itu, Arif berharap Persela bisa mengulang kemenangan besar atas Persekaba Bali pada babak 64 besar Piala Indonesia. Kala itu, Laskar Joko Tingkir menang dengan skor 6-0.
"Kalau untuk pertandingan besok, tidak bisa memastikan [kemenangan besar], soalnya potensi di lapangan itu setiap lawan kan beda-beda.," jelas Arif.
"Semoga aja apa yang kita lakukan di pertandingan kemarin bisa kita ulangi di pertandingan besok," harapnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Semakin Menyatu
Lebih lanjut, menurut Arif Satria, sejauh ini semua pemain Persela sudah semakin kompak setelah menjalani persiapan bersama selama kurang lebih sepuluh hari.
Tidak hanya pemain lama, pemain yang baru direkrut pun juga sudah tahu visi bermain tim. Sehingga bisa lebih menyatu di lapangan.
"Kalau saya pribadi dari pemain-pemain yang baru bergabung, mereka cepat menangkap apa yang di instruksikan, apa yang sudah jadi gaya dari Persela itu sendiri," tandasnya.
Video Menarik
Berita video bursa musim dingin 2019 sudah berlangsung, ini dia sembilan pemain yang sudah berpindah klub.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Susah Payah Kalahkan Persik Kendal
Bola Indonesia 25 Januari 2019, 22:39
-
Menjamu Persita, Arema Bakal Buktikan Hasil Persiapan Mereka
Bola Indonesia 25 Januari 2019, 21:51
-
Ini Kunci Persita Untuk Menahan Arema FC
Bola Indonesia 25 Januari 2019, 20:50
-
Tantang Arema, Persita Tangerang Mengaku Jalani Mission Impossible
Bola Indonesia 25 Januari 2019, 18:52
-
Tanpa Widodo C Putro, Persita Tangerang Mengakui Kian Sulit Jinakkan Arema
Bola Indonesia 25 Januari 2019, 17:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
-
Here We Go! Antoine Semenyo Pilih Manchester City
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR