
Menurutnya, dana sebesar Rp 18 miliar yang diberikan PTFI takkan cukup untuk menutupi semua pengeluaran klub berjuluk Mutiara Hitam tersebut.
"Jumlah bantuan dana tersebut sangat sedikit. Musim kompetisi 2012/2013, kami dipastikan menghabiskan dana sebesar Rp 23 miliar," ujar Benhur Tommy Mano.
Dikatakannya lagi, meski PTFI menyumbang sebesar Rp 18 miliar, dana tersebut tidak langsung bisa dinikmati. Pasalnya, PTFI memberikannya secara bertahap.
"Musim 2012/2013, PTFI mencairkannya sebesar Rp 8,5 miliar. Sisanya diberikan pada musim selanjutnya, 2013/2014," sambung Benhur yang juga menjabat sebagai wali kota Jayapura tersebut.
Selain itu, Benhur juga merasa prihatin karena klubnya kerap menjadi bulan-bulanan wasit ketika tampil di ISL. Menurutnya, Persipura kerap dipandang sebelah mata dalam pentas sepak bola nasional. Padahal, dilanjutkannya, Persipura yang berdiri sejak 1950 telah banyak melahirkan pemain-pemain berbakat untuk Tim Nasional Indonesia. Sebut saja, Eduard Ivakdalam, Yohanes Auri, Boaz Solossa, Patrich Wanggai dan Ferdinan Pahabol. Selain itu, masih dikatakannya, sepak bola sudah menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari masyarakat Papua.
"Bagi kami orang Papua, sepak bola memiliki tiga aspek penting dalam kehidupan. Pertama membawa harkat dan martabat orang Papua, kedua untuk meraih prestasi, dan ketiga memberikan cinta kasih kepada seluruh masyarakat Indonesia. Apalagi, Persipura kini berada di peringkat 26 Asia dan 341 dunia," sambungnya.
"Kami tidak ingin ambil pusing ketika pertandingan harus dikucilkan wasit. Sebab kami percaya, permain sepak bola pasti ada yang menang dan kalah. Namun, kami berharap bisa meraih juara ISL musim ini. Sebab, gelar juara tersebut akan menjadi kado ulang tahun yang ke-50 bagi Persipura," pungkasnya. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Poin, PBR Boyong 18 Pemain ke Kalimantan
Bola Indonesia 16 Januari 2013, 22:31
-
Samsul Akui Sempat Kesulitan Comeback di ISL
Bola Indonesia 16 Januari 2013, 18:45
-
Bola Indonesia 16 Januari 2013, 18:06

-
HT Review ISL: Persela Sementara Ungguli Persepam-MU
Bola Indonesia 16 Januari 2013, 16:30
-
Benhur Tommy Mano Prihatin Kondisi Persipura
Bola Indonesia 16 Januari 2013, 02:18
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR